SuaraBali.id - Salah satu potret lawas menampilkan potret ibu-ibu yang tengah berada di salah satu pasar Surabaya viral di media sosial Twitter.
Potret jadul tersebut diunggah akun @potretlawas dan menjadi perbbincangan warganet.
Dalam dua potret jadul tersebut terlihat ibu-ibu penjual dan pembeli tengah melakukan transaksi di salah satu pasar di Surabaya.
Empat ibu-ibu yang nampak di foto tersebut terlihat tengah mengenakan kain jarik dan baju kutu baru dengan motif bunga-bunga.
Tak hanya bajunya saja yang menarik perhatian, gaya rambut pembeli dan penjual yang dikonde rapi ini menambah keanggungan wanita pada waktu itu.
Selain itu, netizen juga salfok dengan tas belanjaannya yang dibawa para pembeli saat di pasar tersebut.
Tampak fashion, tas anyaman rotan yang dibawanya tersebut kini juga kembali tren dan banyak diburu netizen.
Potret jadul ini lantas mendapatkan beragam komentar dari netizen di Twitter.
''No plastik, alas daun pisang, tas rotan dan saling bercengkrama'' tulis salah satu netizen di Twitter.
Baca Juga: Potret Jadul Kota Surabaya Viral, Warganet Malah Salfok ke Gaya Fashion Warganya
''Keren sih di zaman itu. Perkakas kesehariannya masih banyak yang terbuat dari rajutan bambu... Sampe tas belanjaannya juga.'' tulis salah satu komentar dari netizen.
''Menariknya gak ada kantong plastik'' komentar netizen lainnya.
''Senengnya nggak pakai plastik, pakai tas rotan'' tulis komentar netizen lainnya di Twitter.
''Kualitas gambarnya ciamik... zaman sekarang dengan kamera beresolusi jutaan megapixel pun belum tentu mendapatkan kualitas seperti ini'' komentar netizen di Twitter.
Unggahan potret jadul ibu-ibu di pasar Surabaya ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 3,9 ribu likes.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain