SuaraBali.id - Kasus bunuh diri kembali terjadi, kali ini menyasar seorang pria bernama I Made KR. Pria 45 tahun itu ditemukan tewas tergantung di kamar kosnya di Jalan Kaswari Penatih, Denpasar Timur pada Selasa (13/7/2021) sekitar pukul 21.00 WITA.
Dilansir dari Beritabali.com, latar belakang I Made KR nekat bunuh diri diduga karena merasa malu. Di mana ia sebelumnya sempat dilaporkan ke Polda Bali atas kasus pencabulan anak kandung.
Korban ditemukan gantung diri di kusen pintu kamar mandi dengan menggunakan tali plastik warna hijau.
Kasubag Humas Polresta Denpasar Iptu Ketut Sukadi menjelaskan, sebelum ditemukan tewas, I Made KR masih terlihat hilir mudik di depan kamar kosnya.
Baca Juga: Istri Mendiang Bos Antivirus John McAfee Sebut Surat Bunuh Diri Itu Palsu
Tetangga kos, Ni Nengah Yulianti (30) mengaku sempat melihat Made KR keluar dari kamar dengan mengendarai sepeda motor DK 3017 AAL bersama temannya.
"Korban kembali sendirian sekitar pukul 10.00 WITA dan terlihat masuk ke kamar kos," ujar Iptu Sukadi, Rabu (14/7/2021).
Sekitar pukul 17.00 WITA, pada saat bersih-bersih di halaman kos, saksi mendengar bunyi handphone korban berdering berkali-kali. Deringan handphone itu berlanjut hingga pukul 21.00 WITA.
Lantaran handphone korban terus berdering, saksi merasa penasaran dan menceritakan perihal ini ke pemilik kos, Made Ada (60).
Mereka kemudian bersama-sama mengecek kamar kos korban. Saat itulah, mereka melihat korban asal Banjar Dinas Biaslantang Kelod, Desa Purwakerti, Kecamatan Abang, Karangasem ini dalam posisi tergantung di sebuah tali yang terikat di pintu kusen kamar mandi.
Baca Juga: 26 Warga Gunungkidul Bunuh Diri Tahun Ini, Terakhir Mbah YM Asal Karangmojo
Berita Terkait
-
Serangan 'Operasi Bunuh Diri' Hamas di Tel Aviv Tewaskan Satu Orang, Ditengah Upaya Gencatan Senjata
-
Serangan Bom Bunuh Diri Sasar Pasukan Gabungan Irak-Kurd, Tiga Perwira Tewas
-
2 'Dosa Besar' Justin Hubner Selama Bela Timnas Indonesia, Bikin Tim Frustasi
-
Tewas di Pohon Warga, Staf RS di Lombok Timur Akhiri Hidup Diduga karena Asmara
-
Liburan Hemat di Denpasar dengan 10 Promo BRI, dari Kafe Hits sampai Belanja Gadget!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru
-
Korban Erupsi Gunung Lewotobi Akan Tinggal di Huntara, Satu Rumah Diisi 5 Keluarga
-
Turun Gunung, Ibunda TGB Minta Jemaah NWDI Dukung Rohmi-Firin Dan Jangan Dengar Siapapun
-
Kondisi DTW Jatiluwih Setelah Fodors Travel Menyebut Bali Tak Layak Dikunjungi 2025