Kue Kering Nougat, Siap Isi Meja Ruang Tamu di Hari Raya Lebaran

Hari Raya Idul Fitri selalu identik dengan hadirnya kue-kue kering

Muhammad Yunus
Senin, 25 Maret 2024 | 11:01 WIB
Kue Kering Nougat, Siap Isi Meja Ruang Tamu di Hari Raya Lebaran
Kue kering kacang Nougat [Instagram @monnaang]

- Bubuk Almond 35 gr

- Tepung terigu 200 gr

Cara Membuat:

1. Kocok mentega hingga tercampur merata.

Baca Juga:Sejarah Hidangan Khas Lebaran Opor Ayam Kuning dan Cara Membuatnya

2. Masukkan telur dan kocok Kembali selama 1 menit.

3. Masukkan bahan B, kocok dan aduk sampai merata.

4. Cetak dan panggang menggunakan oven.

5. Panggang dengan suhu api atas 120 derajat, api bawah 150 derajat selama 30 menit.

6. Biarkan dingin terlebih dahulu.

Baca Juga:Pantai di Denpasar Jadi Rujukan Warga Untuk Mengisi Libur Lebaran

Bahan Icing:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak