Denise Chariesta Pernah Dipaksa RD Pakai Narkoba saat Hamil

Denise Chariesta mengaku sampai tak habis pikir ketika RD datang ke rumahnya dalam keadaan mabuk narkoba.

Wakos Reza Gautama
Selasa, 29 November 2022 | 14:30 WIB
Denise Chariesta Pernah Dipaksa RD Pakai Narkoba saat Hamil
Ilustrasi Denise Chariesta. Denise Chariesta mengaku pernah dipaksa RD pakai narkoba saat hamil. [Instagram/@denisechariesta91]

SuaraBali.id - Denise Chariesta masih saja membongkar aib mantan kekasih gelapnya inisial RD. Terkini Denise mengumbar ke publik mengenai kebiasaan buruk RD yang sering mengonsumsi narkoba.

Denise Chariesta mengaku sampai tak habis pikir ketika RD datang ke rumahnya dalam keadaan mabuk minuman keras dan narkoba. 

"Terus pernah tuh dia datang ke rumah gue dengan keadaan muka penyok dan teler. Wah, makin gila sih, bisa-bisanya dia ke rumah dalam keadaan begitu," kata Denise Chariesta dalam tayangan YouTube-nya pada Senin (28/11/2022) dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.

Kelakuan RD yang sudah di luar batas ini membuat Denise Chariesta kesal. Ia mengancam akan memutuskan hubungan asmaranya jika RD masih menggunakan narkoba.

Baca Juga:Denise Chariesta Tolak Ajakan Regi Datau Pakai Narkoba: Sebenernya Gue Pernah...

Ancaman Denise ternyata diacuhkan oleh RD yang tetap saja menggunakan narkoba.

"Kalau dia masih make gue enggak mau lagi sama dia. Tapi kayaknya ocehan gue enggak ngaruh. Dia masih tetap make aja tuh sama teman-temannya dan mulai lama-lama berani ngajak gue," imbuhnya.

Denise Chariesta menolak karena dulunya pengusaha bunga ini adalah mantan pengguna narkoba dan pernah direhabilitasi selama satu tahun. Denise tk ingin kembali merasakan pengalaman buruk tersebut.

Menurut Denise Chariesta, RD sudah terlalu sering menggunakan narkoba dan tidak ketahuan karena selalu menggunakannya di rumah teman.

Tidak hanya itu, Denise Chariesta juga pernah dipaksa menggunakan narkoba oleh RD ketika sedang hamil.

Baca Juga:Geram! Denise Chariesta Sebut Deddy Corbuzier Bermulut Kasar dan Suka Seenaknya Sendiri

Denise Chariesta tak secara gamblang menyebut RD siapa. Namun warganet yakin kalau RD yang dimaksud adalah Regi Datau, suami Ayu Dewi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini