Akta Cerai Bocor di Media Sosial, Warganet Bahas Penyebab Reino Barack Dan Syahrini Pisah

Reino Barack dan Syahrini dikabarkan cerai gegara beredar akta cerai yang diduga milik mereka.

Tasmalinda
Rabu, 23 November 2022 | 15:30 WIB
Akta Cerai Bocor di Media Sosial, Warganet Bahas Penyebab Reino Barack Dan Syahrini Pisah
Akta cerai Syahrini dan Reino Barack beredar di media sosial.(Instagram/@princessyahrini)

SuaraBali.id - Pernikahan Reino Barack dan Syahrini terus menerus menjadi pembicaraan publik. Pasangan yang sudah menikah cukup lama ini dituding bercerai karena tak kunjug diberi momongan.

Akta perceraian Reino Barack dan Syahrini kemudian viral dibagikan di akun gosip. Bahkan makin banyak publik membahas jika perceraian keduanya karena perihal belum ada anak (momongan)

"Syahrini dan Reino Barack cerai?" bunyi keterangan yang disertakan di akun gosip tersebut.

Meski dituding menjadi akta perceraian milik Syahrini dan Reino Barack namun dalam unggahan tersebut tidak terdapat nama keduanya.

Baca Juga:UMP Bali 2023 Direkomendasikan Naik Rp 196 Ribu Atau 7,81 Persen

Potret Kedekatan Reino Barack dan Ibu Mertua (Instagram/@princessyahrini)
Potret Kedekatan Reino Barack dan Ibu Mertua (Instagram/@princessyahrini)

Pada narasi yang disertakan, terdapat satu buah akta perceraian yang diduga milik Reino Barack dan Syahrini.

Namun netizen sudah sangat heboh membahas jika perihal perceraian dikarenakan perihal momongan.

"Hoaks kali," tulis akun Instagram @lambe_danu_official99, dilansir pada Rabu (23/11/2022). 

Sejumlah netizen ramai menduga alasan perceraian Reino Barack dan Syahrini disebabkan karena tak kunjung dikaruniai buah hati.

"Bisa jadi sih karena gak ada tanda-tanda dia hamil," tulis seorang netizen.

Baca Juga:Berakhir di Kursi Roda saat Liburan, Turis Australia Beri Peringatan bagi Turis Lain yang Ingin Kunjungi Bali

"Jangan cerai, nanti gak ada badut lagi," ucap netizen yang lainnya.

"Garis keturunan itu harus ada ya Bude, berusaha lebih keras lagi. Banyak duit ini," ujar netizen lain.

"Seiring waktu, dikabarkan Reino Barack sudah lama mengurus perceraian dengan Syahrini," bunyi narasi dalam video tersebut melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Rabu (23/11/2022).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini