Gerah Dengan Komentar Haters, Fuji Ancam Haters Secara Halus Dan Laporkan Polisi

Kekasih Thariq Halilintar ini pun mengancam lapor polisi secara halus tapi tegas.

Eviera Paramita Sandi
Rabu, 28 September 2022 | 10:35 WIB
Gerah Dengan Komentar Haters, Fuji Ancam Haters Secara Halus Dan Laporkan Polisi
Fuji kesal sang ibu dihujat netizen (Instagram/@fuji_an)

SuaraBali.id - Adik ipar mendiang Vanessa Angel, Fuji kini semakin gerah dengan ulah haters di media sosial. Ia bahkan kini bertindak tegas dengan melaporkan haters yang terus-terusan mengumbar kebencian kepada dirinya.

Kekasih Thariq Halilintar ini pun mengancam lapor polisi secara halus tapi tegas.

Melalui unggahan Instagram story, Fuji membagikan video tangkapan layar berisi banyak komentar kebencian yang dikirim oleh salah satu haters via DM (direct message).

Pembenci yang hendak dilaporkan oleh Fuji itu mengirim banyak komentar kebencian, mulai dari mencibir gaya hidup kekasih Thariq Halilintar itu hingga membanding-bandingkannya dengan Mayang putri Doddy Sudrajat.

"Sshh diam ya cantik. Nggak ada waktu buat kamu. Selamat bersenang-senang dalam kebencian," tulis Fuji, Selasa (27/9/2022).

Di unggahan lain, Fuji mengancam akan melaporkan haters tersebut ke polisi dengan bahasa yang halus namun tegas.

"Siap-siap aku cari ya. Udah aku ss (screenshot) semua. Tunggu tim IT nyari kamu ya. Thank you. Pasal berlapis," kata putri Haji Faisal dan Dewi Zuhriati itu.

Ketar-ketir bakal dilaporkan ke polisi, haters Fuji langsung minta maaf berkali-kali. Dia bahkan mengaku penggemar perempuan yang akrab disapa Uti tersebut.

Namun Fuji tak goyah. Tante kesayangan Gala Sky itu berperan pada si haters agar rajin makan sebelum dijebloskan ke penjara.

"Siapin tisu ya, sayang. Jangan lupa makan. Takutnya di sana makanannya nggak enak," ujar Fuji.

"Gue minta maaf bangat. Nggak ada maksud lain, Uti. Jujur fans banget sama Uti dulu," balas haters memohon agar tidak dilaporkan ke polisi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini