Warga Diminta Waspadai Potensi Gelombang Capai 2 Meter di Perairan NTB

Warga yang tinggal di daerah pesisir pantai, nelayan, dan operator sarana transportasi laut diminta waspada soal gelombang tinggi

Eviera Paramita Sandi
Selasa, 12 Juli 2022 | 13:36 WIB
Warga Diminta Waspadai Potensi Gelombang Capai 2 Meter di Perairan NTB
Ilustrasi gelombang pasang [pixabay]

SuaraBali.id - Warga diminta untuk mewaspadai potensi gelombang tinggi di wilayah perairan Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Hal ini sebagaimana disampaikan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

"Warga harus mewaspadai gelombang tinggi yang bisa mencapai dua meter atau lebih di perairan NTB," kata Prakirawan BMKG Stasiun Meteorologi Zainuddin Abdul Madjid Lombok Gede Dedy Krisnawan dalam keterangan tertulis, Selasa (12/7/2022).

Warga yang tinggal di daerah pesisir pantai, nelayan, dan operator sarana transportasi laut diminta waspada soal gelombang tinggi dan cuaca ekstrem dalam sepekan ini.

Menurutnya para nelayan sebaiknya tidak berangkat melaut pada masa cuaca ekstrem.

Pada Minggu (10/7/2022) dua orang remaja terseret ombak saat mandi di Pantai Bangsal, satu di antaranya bisa diselamatkan tetapi harus menjalani perawatan medis dan satu orang lainnya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia pada Senin (11/7/2022). (ANTARA)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini