Pengunggah Foto Syur Lewat Akun Cinta Suci Terungkap

Dengan adanya bukti tersebut, polisi menangkap S di rumahnya. Telepon genggam, akun palsu pelaku beserta bukti unggahan foto syur di media sosial Facebook turut disita.

Siswanto
Kamis, 02 Juni 2022 | 13:59 WIB
Pengunggah Foto Syur Lewat Akun Cinta Suci Terungkap
Ilustrasi foto porno.[Unsplash/Charles Deluvio]

"Karena tidak terima diputuskan oleh korban, pelaku mentransmisikan foto syur hasil cuplikan 'video call' dengan korban saat masih pacaran melalui akun palsu itu, 'Cinta Suci'," kata Kadek Adi. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak