Jadi Materi Ujian, Wayang Kala Murka Amurti Ratu Viral di Medsos

Melansir dari akun Instagram @denpasarnow, wayang yang terbuat dari hasil limbah ini rencananya digunakan sebagai properti dalam ujian Pedalangan Institut Seni Indonesia (ISI)

Eviera Paramita Sandi
Rabu, 11 Mei 2022 | 18:20 WIB
Jadi Materi Ujian, Wayang Kala Murka Amurti Ratu Viral di Medsos
"Kala Murka Amurti Ratu" dari limbah plastik. [TikTok @swandana21]

SuaraBali.id - Kelewat kreatif, pemuda Bali ini berhasil mengubah limbah sampah plastik menjadi sebuah wayang berukuan besar.

Melansir dari akun Instagram @denpasarnow, wayang yang terbuat dari hasil limbah ini rencananya digunakan sebagai properti dalam ujian Pedalangan Institut Seni Indonesia (ISI) Denpasar.

Lewat unggahan Tiktok miliknya @swandana21, sang kreator memberi nama karyanya ini sebagai "Kala Murka Amurti Ratu".

Menyadari akan pentingnya menjaga lingkungan terutama dari sampah plastik, membuat sang kreator terinspirasi untuk membuat wayang sebesar raksasa.

Sehingga maksud keberadaan sosok wayang ini pun tidak lain agar membuka kesadaran manusia yang telah menciptakan banyaknya limbah plastik.

"Mengambil tema wayang limbah plastik bertujuan untuk membuka kesadaran manusia terhadap limbah plastik yang digunakan sehari-hari. Semoga kesadaran terhadap limbah plastik bisa diatasi dengan baik," tulisnya dalam caption.

Warganet yang ikut menyimak unggahan tersebut turut memberikan apresiasi atas kreatifitas luar biasa itu

"Gagah na, orin lugas ngabe soan nah," kata @arya kes***

"Mantap bli Rahayu jaga kebersihan," ungkap @Dekbimbi***

"Anak Bali mule kereatip," tulis @gedesukariyasa***

Video Selengkapnya

Kontributor : Sekarsari

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini