Dalam sebuah acara, Prilly pernah menegaskan jika ia tak pernah pacaran dengan lawan mainnya di sinetron 'Ganteng Ganteng Serigala' itu.
"Kita aja enggak pernah pacaran, kenapa kita harus dibilang putus? Ha ha ha pacaran itu kan kayak, 'Lo pacar gue dan lo enggak boleh sama cewek lain'," ucap Prilly saat hadir di channel YouTube Calvin Jeremy.