Keadaan Ayu Ting Ting Saat Gagal Menikah Dengan Adit Jayusman Diungkap, Asisten Sampai Sedih

Ayu Ting Ting hampir 8 bulan menyandang status sebagai seorang janda. Ia pun hingga kini tak terlihat mempunyai tambatan hati.

Eviera Paramita Sandi
Sabtu, 12 Februari 2022 | 07:00 WIB
Keadaan Ayu Ting Ting Saat Gagal Menikah Dengan Adit Jayusman Diungkap, Asisten Sampai Sedih
Ayu Ting Ting rayakan malam tahun baru bareng sang pacar, Adit Jayusman. [Instagram]

Namun ia mengaku tak bisa berbuat banyak. Krizna merasa, itu merupakan keputusan terbaik yang diambil oleh sang majikan bagi hidupnya.

Sebagai sosok terdekat Ayu Ting Ting, Krizna hanya bisa menjadi pendengar yang baik dan memberikan dukungan kepada sang majikan untuk kembali bangkit.

"Kasih support, menghiburlah, apalagi yang aku bisakan. Selagi dia sedih, ya siap untuk di samping dia," ucapnya.

Saat itu menurut Krizna Ayu Ting Ting tentu sedih. Hanya saja, kondisinya pada saat itu enggak sampai drop.

Ibu Bilqis itu nampaknya cukup tegar menerima kenyataan.

"Ya sedihlah, pasti. Kalau drop, ya biasa saja. Tapi kalau sedih, ya begitu," tandas Krizna.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini