Fasilitas: kolam renang, WiFi, pusat kebugaran.
6. Mercure Jakarta Pantai Indah Kapuk
Kalau mau paket staycation lengkap, kalian bisa menginap di Mercure Jakarta Pantai Indah Kapuk. Hotel ini keren dan komplet banget. Semua yang kalian butuhkan ada di sini.
Mulai dari kafe untuk memesan minum yang menemani harimu hingga suasana menenangkan untuk bekerja. Suasana kamarnya sendiri juga sangat menyenangkan. Kamu bisa menikmati pemandangan di luar sambil memesan layanan kamar yang memanjakan.
Baca Juga:Unik dan Menggemaskan, Hotel di Surabaya Ini Punya Kamar Hotel Tematik Khusus untuk Anak!
Harga: mulai dari Rp1.000.000-an/kamar/malam.
Alamat: Jl. Pantai Indah Kapuk, Kamal Muara (buka di Google Maps).
Fasilitas: restoran, bar, lounge, fasilitas rapat, kolam renang, pusat kebugaran.
Itu ulasan sejumlah hotel di Pantai Indah Kapuk yang bisa jadi alternatif kalian untuk bekerja sambil liburan. Agar lebih aman, tetap perhatikan protokol kesehatan selama berada di hotel. Awas jangan keterusan menginap karena keenakan ya!
Kontributor : Alan Aliarcham
Baca Juga:3 Hotel Terbaik untuk Staycation di Orchard Road Singapura