Daftar Terbaru 2021, 5 Tempat Wisata di Bandung Paling Hits

Tempat wisata di Bandung patut kamu masukkan dalam daftar destinasi liburanmu.

Pebriansyah Ariefana
Selasa, 19 Oktober 2021 | 08:36 WIB
Daftar Terbaru 2021, 5 Tempat Wisata di Bandung Paling Hits
Dusun Bambu. (Suara.com/Dini Afrianti Efendi)

4. The Lodge Maribaya

Seorang pengunjung tengah menikmati salah satu spot di The Lodge Maribaya Lembang, Kabupaten Bandung Barat. [Suara.com/ Ferry Bangkit Rizky]
Seorang pengunjung tengah menikmati salah satu spot di The Lodge Maribaya Lembang, Kabupaten Bandung Barat. [Suara.com/ Ferry Bangkit Rizky]

The Lodge Maribaya berada di Jalan Maribaya No.149/252, Kp Babakan, Gentong, Cibodas, Lembang, Bandung Barat. Tempat yang mengusung konsep alam ini menawarkan berbagai fasilitas dan wahana instagramable, seperti: spot foto, trekking, camping, acara gathering, team building, berburunkuliner, dan lain sebagainya.

5. Farm House

Farm House. (Instagram/@metharani)
Farm House. (Instagram/@metharani)

Farm House berada di Jalan Raya Lembang No.108, Gudangkahuripan, Lembang, Kab. Bandung Barat.

Baca Juga:Pilkades Serentak Kabupaten Bandung Dijaga 1.114 Personel

Objek wisata yang menawarkan atmosfir ala Eropa yang menyegarkan ini memiliki fasilitas lengkap dan berbagai spot foto instagramable.

Tempat ini juga bisa menjadi wahana bermain anak-anak yang aman dan edukatif.

Kontributor : Achmad Ali

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini