Atta Halilintar Umumkan Bangun Pesantren, Namanya AHHA Binaumma

Seperti yang diketahui, AHHA sendiri merupakan brand milik Atta Halilintar.

Pebriansyah Ariefana
Sabtu, 22 Mei 2021 | 11:54 WIB
Atta Halilintar Umumkan Bangun Pesantren, Namanya AHHA Binaumma
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah [Instagram/@aurelie.hermansyah]

SuaraBali.id - Setelah Auel Hermansyah keguguran, Atta Halilintar umumkan bangun pesantren. Atta Halilintar bangun pesantren bernama AHHA Binaumma.

Hal itu diumumkan Atta Halilintar saat bermain bola sambil membagikan THR kepada anak-anak yang tinggal di dekat lokasi pembangunan pesantren miliknya.

“Bismillah Pesantren AHHA Binaumma dengan izin Allah on Progresss bersama OM ARYO Tersayang yang selalu mendampingi saat pernikahan kemarin,” tulis Atta.

Seperti yang diketahui, AHHA sendiri merupakan brand milik Atta Halilintar.

Baca Juga:Azab Lihatin Cewek Seksi di TikTok, Auto Panik Ternyata Anak Jokowi

Ternyata postingan terbaru Atta terkait bangun pesantren ini, sukses mencuri perhatian para netizen.

Mereka pun memberikan respons positif dan dukungan terhadap Atta Halilintar yang bangun pesantren. Bahkan, sebagian netizen lain juga memberikan doa agar apa yang dilakukan Atta menjadi berkah.

“Mantapp broku, semoga lancar,” komen @juragan_99.

“Semakin dinyinyirin netijen julid, selalu dikasih jawaban dgn tamparan hal2 diluar ekspektasi! Keren bgt dah! Saluuuuttt!! Semangat terus Atta & Nur,” tulis akun @denna_aulia.

“Masya Allah… Tabungan akhirat mu bang…. Berkah barokah rejekimu…kesehatanmu rumah tangga mu…Aamiin,” komen akun @lusirustam.

Baca Juga:5 Foto Aurel yang Masih Disimpan Krisdayanti di Rumahnya

“Masyallah tabarakallah salut sama Atta Aurel yg menuju jalan hijrah, semakin byk hujatan semakin melejit karir nya,” tulis akun @ansqonita.

“Bangga gak bangga gak?! BANGGALAH masa enggak,” komen akun @erlinanth_.

“Keren bro, Lo gak memikirkan hanya dunia saja, tp Lo mulai memikirkan bekal buat setelah kematian tiba, dan bekal untuk di akhirat, seandainya gue dikasih dan bisa bergabung, gue pengen banget,” tulis akun @adhammodz.

“Nah gitu bang bangun pesantren pesantren yang khususnya buat anak anak yang kurang mampu,” komen akun @aswadhagi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini