Desa Umahanyar Badung Bali, Pernah Mengalami Grubug Belasan Tahun

Akibat belum adanya pengabih, Sadeg atau Dasaran di pura, warga di wewidangan Desa Adat Umahanyar mengalami grubug.

RR Ukirsari Manggalani
Selasa, 18 Mei 2021 | 19:58 WIB
Desa Umahanyar Badung Bali, Pernah Mengalami Grubug Belasan Tahun
[BeritaBali.com].

Di mana, Krama Desa sudah tidak pernah berani lagi bepergian jauh-jauh dari wilayah desa selain melakukan aktivitas rutinitas bekerja.

"Biasanya krama Desa akan bepergian keluar desa khususnya untuk bekerja melakukan mepamit dahulu ke pura baru berangkat bekerja. Hal ini dilakukan krama desa selama akan menjelang pelaksanaan piodalan sampai selesai upakara piodalan di Pura," pungkas Nuridja.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini