24 Luka Tusukan
Hingga kini jajaran Polresta Denpasar dibantu Inafis Polresta Denpasar masih menyelidiki motif kematian korban yang bekerja sebagai teller bank BUMN dii Kuta tersebut.
Polisi juga tengah mengumpulkan sejumlah alat bukti di rumah korban. Di kamar korban terlihat kondisinya berantakan. Darah berceceran dari mulai atas kasur hingga lantai.

Korban diduga sempat melakukan perlawanan hingga pelaku brutal menusuknua berkali-kali.
Baca Juga:Setelah Teco, Bali United Perpanjang Kontrak Satu Pemain Asing
"Korban tewas dengan 24 tusukan," beber sumber
Kendati begitu, polisi masih enggan berkomentar banyak mengenai penyebab kematian korban. Penyelidikan mendalam masih dilakukan.