
Mayat yang ditemukan membususk di gorong-gorong kawasan Pelabuhan Benoa, Denpasar Selatan, Bali ternyata warga Semarang, Jawa Tengah.
Warga tersebut diduga sudah tewas beberapa hari lalu.
Itulah fakta mayat pria ditemukan membusuk di gorong-gorong Pelabuhan Benoa.
Baca Juga:Diduga Dianiaya, Rendy Tewas Bersimbah Darah di Depan SMK