- Skincare penting untuk kesehatan dan penampilan, menjadi rutinitas harian baik bagi perempuan maupun laki-laki.
- Urutan yang benar diperlukan agar penyerapan produk optimal; dimulai dari facial wash, toner, serum, dan moisturizer.
- Tahap akhir adalah aplikasi sunscreen di pagi hari atau krim malam untuk perlindungan dan perbaikan sel kulit.
SuaraBali.id - Skincare memiliki fungsi utama untuk melindungi kulit, menjaga Kesehatan kulit serta memperbaiki penampilan kulit.
Skincare ini sendiri sudah menjadi bagian penting dari rutinitas sehari – hari, bukan hanya untuk Perempuan saja, melainkan juga untuk laki – laki.
Pasalnya, merawat kulit bukan hanya soal kecantikan saja, melainkan juga tentang Kesehatan.
Banyak orang mencoba rutin memakai skincare, namun belum mengetahui secara pasti soal urutan yang tepat.
Hal ini justru akan menghambat penyerapan produk skincare pada kulit.
Maka dari itu, sebelum rutin memakai skincare, pahami terlebih dahulu soal urutan memakai skincare.
Berikut urutan yang tepat dalam menggunakan skincare:
1. Facial Wash
Tahap pertama perawatan kulit wajah adalah dengan membersihkannya terlebih dahulu.
Baca Juga: 5 Produk Kosmetik Paling Diburu Wanita Indonesia
Cuci muka sampai bersih menggunakan facial wash (sabun cuci muka).
Wajah yang bersih tanpa gangguan debu maupun sisa make up, akan membantu penyerapan produk setelahnya menjadi lebih mudah dan menempel.
2. Toner
Kulit wajah yang sudah dibersihkan menggunakan facial wash belum tentu hasilnya akan bersih 100%.
Tahap selanjutnya adalah menggunakan toner, guna membantu mengangkat kotoran dan minyak yang masih menempel di wajah.
Toner ini juga berfungsi untuk mempersiapkan kulit sebelum menggunakan pelembap dan serum.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Spanyol Minta Perpanjangan Pencarian Korban KM Putri Sakinah
-
Begini Cara Bandara Ngurah Rai Bali Cegah Virus Superflu
-
Ada Apa di Selat Lombok? BMKG Deteksi 62 Gempa Tektonik
-
Desain Eksklusif dan Layanan Global, BRI Visa Infinite Tingkatkan Pengalaman Nasabah Private
-
Dua Pilar Bali United Ini Siap Tempur Lagi Setelah Cedera