Muhammad Yunus
Rabu, 26 November 2025 | 16:48 WIB
Ilustrasi HP Samsung
Baca 10 detik
  • Popularitas Samsung didukung reputasi kualitasnya yang teruji dan konsumen jarang mengalami masalah berat
  • Terdapat empat tipe Samsung terjangkau (mulai Rp3 jutaan) dengan fitur premium seperti Galaxy M34 dan M54
  • Model seperti Galaxy A26 5G dan A17 5G menawarkan fitur canggih, termasuk AI, kamera OIS, dan konektivitas lengkap

Samsung Galaxy A26 memiliki layar 6,7 inci. Di kelas menengah ke bawah, HP ini menawarkan Awesome intelligence atau berbagai fitur berbasis AI.

Fitur ini diadopsi dari Galaxy S series yang harganya fantastis.

Tampilan desainnya lebih fresh, konfigurasi kamera lengkap dengan resolusi 50 MP (OIS) + 8 MP ultra – wide + 2 MP Macro.

HP ini juga sudah memakai fitur keamanan kelas atas, Samsung Knox Vault.

Harga: Rp 3.520.000

4. Samsung Galaxy A17 5G

Samsung Galaxy A17 memiliki layar 6,7 inci. HP ini memakai android 15 dengan One UI 7, serta membawa sensor dan konektivitas yang lengkap termasuk Gyro hardware dan NFC.

Dilengkapi dengan kamera ultrawide yang memiliki sudut pandang luas dan ada dukungan OIS untuk stabilisasi saat pemotretan.

Selain itu kapasitas baterainya 5000 mAh bisa bertahan 13 jam untuk menonton tayangan.

Baca Juga: Buka Blokir Akun BRImo Tanpa Ke Bank, Cukup Pakai HP Beres!

Harga: Rp 3.600.000

Kontributor : Kanita

Load More