SuaraBali.id - Pemerintah kini memberikan kemudahan pengajuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) tahun 2025 salah satunya lewat PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI).
BSI memberikan kemudahan KUR dengan ketentuan tanpa agunan untuk pinjaman di bawah Rp100 juta.
Ini merupakan angin segar bagi pelaku UMKM yang ingin mengakses pembiayaan dari BSI ini.
Berikut ini adalah cara dan syarat pengajuan KUR BSI tanpa anggunan yang bisa digunakan sebagai modal usahamu :
Melalui Kantor Cabang dan Aplikasi Digital
Pengajuan KUR BSI 2025 tersedia dalam tiga kategori pembiayaan dengan plafond berbeda, yaitu:
· BSI KUR Super Mikro (plafond sampai Rp 10 juta)
· BSI KUR Mikro (plafond Rp 10 juta sampai Rp 50 juta)
· BSI KUR Kecil (plafond Rp 50 juta sampai Rp 500 juta)
Baca Juga: Rahasia UMKM Go Digital: Kisah Sukses "Serela Food" Melejit Berkat LinkUMKM BRI!
Dimana Bisa Mengajukan KUR?
1. Kantor cabang BSI terdekat
2. Aplikasi Salam Digital yang memudahkan pengajuan secara daring tanpa perlu datang ke kantor.
Syarat Umum Pengajuan KUR BSI 2025
Setiap jenis KUR memiliki syarat umum yang serupa, yaitu:
· Warga Negara Indonesia (WNI) yang cakap hukum
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang