SuaraBali.id - Momentum berharga dialami bek tengah Bali United FC, Komang Tri Arta Wiguna saat diturunkan sejak menit pertama di pekan ke-14 BRI Liga 1 2024/2025.
Momen ini menjadi pertama kali dirinya diturunkan sejak awal babak menjalani masa peminjaman musim lalu ke tim Liga 2, Nusantara United FC.
Meskipun ia harus menerima pil pahit hasil yang tak positif karena Bali United kalah dari tuan rumah 2-1.
Komang pun menilai pertandingan berlangsung menarik setelah kedua tim saling berbalas serangan.
“Pertandingan berlangsung bagus karena kedua tim jual beli serangan. Tetapi hasil akhir, kami kalah. Kami harus move on dengan hasil ini dan fokus pada laga berikutnya," ungkap Komang Tri sebagaimana dilansir laman resmi klub Bali United.
Bali United melesatkan gol satu-satunya melalui titik penalti yang dieksekusi oleh Everton Nascimento pada menit 81.
Sedangkan gol PSIS Semarang dicetak oleh Evandro Brandao menit 27 dan penghujung babak pertama melalui Tri Setiawan.
Hasil ini mau tidak mau membuat Serdadu Tridatu mengemas 21 poin dari 13 pertandingan dengan satu laga tunda yang menyebabkan berada di posisi ke-9 di papan klasemen.
Pekan depan, Bali United akan menjamu Persija Jakarta hari Minggu (15/12) malam di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.
Baca Juga: Kalah dari Bali United, Pelatih Persis Solo Merasa di Luar Ekpektasi : Keberuntungan Kurang
Momentum berharga dialami bek tengah Bali United FC, Komang Tri Arta Wiguna saat diturunkan sejak menit pertama di pekan ke-14 BRI Liga 1 2024/2025.
Momen ini menjadi pertama kali dirinya diturunkan sejak awal babak menjalani masa peminjaman musim lalu ke tim Liga 2, Nusantara United FC.
Meskipun ia harus menerima pil pahit hasil yang tak positif karena Bali United kalah dari tuan rumah 2-1.
Komang pun menilai pertandingan berlangsung menarik setelah kedua tim saling berbalas serangan.
“Pertandingan berlangsung bagus karena kedua tim jual beli serangan. Tetapi hasil akhir, kami kalah. Kami harus move on dengan hasil ini dan fokus pada laga berikutnya," ungkap Komang Tri.
Bali United melesatkan gol satu-satunya melalui titik penalti yang dieksekusi oleh Everton Nascimento pada menit 81.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien