Scroll untuk membaca artikel
Bella
Jum'at, 20 September 2024 | 14:09 WIB
Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah saat mendapatkan hadiah tiket gratis.

Total ada 17 atlet Indonesia yang memperoleh medali dan menerima bonus ini. Para peraih medali emas akan memperoleh tiket gratis seumur hidup. Sementara peraih medali perak dan perunggu mendapat tiket gratis untuk durasi tiga dan satu tahun. Selain atlet Indonesia, bonus tersebut juga diberikan kepada peraih medali dari negara-negara ASEAN.

CEO Capital A induk perusahaan AirAsia, Tony Fernandes mengungkapkan atlet ASEAN yang mampu berbicara pada ajang dunia seperti Olimpiade dan Paralimpiade adalah pencapaian yang luar biasa.

“Menjadi juara olimpiade adalah hal yang sangat jarang untuk terutama si ASEAN. Jadi menjadi juara olimpiade dari ASEAN adalah hal yang luar biasa,” ujarnya.

Kontributor : Putu Yonata Udawananda

Baca Juga: Dari Bali ke Paris: Perjuangan Rio Waida Ukir Sejarah di Olimpiade Selancar 2024

Load More