SuaraBali.id - Alat musik tradisional gamelan Bali rupanya tak hanya dikuasai oleh para remaja, dewasa maupun orang tua saja.
Pasalnya, di zaman modern seperti sekarang ini, anak-anak pun sudah pandai dalam hal menabuh gamelan tradisional.
Terutama anak-anak di Bali ini, mereka sepertinya menyadari jika tinggal di tempat yang budayanya sangat kental.
Sehingga mereka harus bisa menyesuaikan diri dengan keadaan yang ada. Terbukti, banyak sekali penari hingga penabuh gamelan cilik dari Bali yang sudah sangat handal.
Baca Juga: Bukan di Pantai, Bule ini Berjemur di Jalanan, Saat Diklakson Langsung Kaget
Seperti yang terekam dalam video milik akun Tiktok @gusnana__. Dalam video itu terlihat para penabuh gamelan kecil Tengah berlatih di sebuah bale.
Bukan caranya bermain yang sukses membuat salah fokus, melainkan salah seorang anak yang terlihat begitu energik memberi aba-aba pada teman-temannya.
“Agak Panes dik pelatih niki,” tulis @gusnana__ dalam captionnya.
Anak laki-laki yang mengenakan baju berwarna kuning ini terlihat begitu bersemangat memimpin para penabuh lainnya.
Ia bahkan sangat ekspresif dengan menggerak-gerakkan kedua tangannya sembari memberi aba-aba. Tak hanya kedua tangannya saja, anak ini juga terlihat bersuara sambil berteriak-teriak menyesuaikan alunan musik yang dimainkan.
Baca Juga: Kini Terbengkalai, Taman Festival Bali Malah Jadi Spot Wisata Mistis
Video tersebut sontak mengundang beragam komentar dari warganet. Bahkan, banyak warganet yang ikut salut melihat pelatih cilik yang penuh semangat ini.
“Calon maestro adik ne,” komentar @An***
“manntaaappp lanjutkan berkreasi demi kemajuan budaya,” sahut @Ge***
“semangat, maestro alit... ,” tulis @Pu***
“keren habis generasi muda,” ujar @Di***
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Cerita Senior Calvin Verdonk Soal Sepak Bola Indonesia: Sungguh Gila!
-
Viral di Medsos, Serial Bidaah Diklaim Raup 2,5 Miliar Views dalam Sebulan
-
Ragnar Oratmangoen Disemprot Ngobrol dengan Cewek Berhijab: Istri Lo Marah Loh!
-
Kecele Google Maps, Detik-detik Mobil BMW Terjun dari Ujung Tol di Gresik
-
Janggalnya 'Wisatawan Siluman' di Bali, Pendapatan Daerah Berpotensi Bocor
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
-
Dear Petinggi BEI, IHSG Memang Rapuh dan Keropos!
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
Terkini
-
Ritual Undang Leak di Jembatan Tukad Bangkung Jadi Sorotan, Live Sambil Bawa Kain Rajah
-
Langkah Kecil, Dampak Besar: Suryani, Simbol Kartini Masa Kini
-
Pemprov Bali Juga Larang Distribusi Air Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter dari Luar Bali
-
Keluhan dan Harapan Pedagang di Pasar Badung Jika Tas Kresek Dilarang di Bali
-
Hari Pertama Masuk Kerja, Antrean di Sentra Pelayanan Publik Mataram Membludak