SuaraBali.id - Belakangan ini sosial media diramaikan dengan kemacetan yang ada di Pulau Bali. Iya, pulau yang dijadikan tempat untuk mencari ketenangan kini sudah berkurang kenyamanannya.
Pasalnya, Pulau Bali kini sudah menyerupai Ibu Kota Jakarta, yang setiap hari dihadapkan dengan masalah kemacetan.
Hampir di setiap jalan-jalan besar di Bali setiap hari selalu padat dengan kendaraan. Hal ini tentu membuat warga Bali maupun wisatawan yang datang ke Bali menjadi tidak nyaman.
Baru-baru ini ada dua orang wisatawan yang mendadak viral di jalan raya. Pasalnya, 2 wanita ini terlihat berjalan dipinggir jalan.
Wanita ini berjalan sembari memboyong kopernya. Sementara itu dipunggungnya juga membawa tas ransel.
“Tamune mekecos ling mobile ulian macet,” tulis keterangan dalam video milik akun Instagram @bali_kenji.
“WELCOME TO BALI,” Tambahnya.
Video tersebut sontak diunggah ulang oleh akun Instagram @infobali.viral dan mengundang beragam komentar dari warganet.
“Ini sih harus di batasi kendaraan di bali.percuma juga kalok pelebaran jalan tapi kendaraan makin banyak,” tulis @ranaya.naeva.
Baca Juga: Bali United Siapkan Upaya Ekstra Putaran Kedua Championship Series
“Jalanannya udh kecil macetnya gak umum skrng bali mah,,,gak pagi gak siaang gak sore gak malem macet dimana,” sahut @sihijaugrandy.
“Kemarin pas di Bali terpaksa rental motor krn macetnya luar biasa padahal bawa toodler,” komentar @lilii_sar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain