SuaraBali.id - Bak mendapatkan rejeki nomplok, seorang pria yang berprofesi sebagai housekeeping di sebuah hotel ini ditinggali banyak uang oleh tamu dari kamar tersebut.
Videonya kini viral usai diunggah akun Instagram @denpasarnow. Pria ini merekam momennya saat memasuki area kamar menguntungkan tersebut.
Rupanya, tamu yang menginap di kamar tersebut baru saja party dengan teman-temannya di kamar itu.
Pasalnya, kamar ditinggal dalam keadaan berantakan, penuh dengan kertas hias hingga balon-balon. Semua barang tersebut berserakan di lantai.
Baca Juga: Kepala Desa Tibubeneng Juga Baru Tahu Soal Penanda Jaringan Narkoba di Wilayahnya
Namun, yang membuat salah fokus adalah, tak hanya barang-barang party yang berserakan, puluhan uang kertas juga berserakan di lantai itu.
Bahkan, uang yang berserakan itu nominalnya lengkap, mulai dari pecahan Rp 2000, Rp 5000, Rp 10.000, Rp 20.000, hingga RP 100.000.
Pria ini sontak mengabadikan momen melihat uang berserakan tersebut. Ia tak menyangka bahwa tamu tersebut meninggalkan banyak uang tip untuknya.
Momen Housekeeping merekam uang-uang berserakan itu sontak mengundang beragam komentar dari warganet.
“Astungkara rejeki, jeg menyala wii,” komentar @lokerbali.
Baca Juga: Delegasi WWF Dapat Jalur Khusus di Tol Bali Mandara Dan Akan Ada Buka Tutup
“Semoga contenya bnar adanya tidak sekedar biar viral ” sahut @p_subawa.
Berita Terkait
-
PHRI Kritik Pemerintah yang Minta Pelaku Usaha Berinovasi di Tengah Daya Beli Turun: Asal Bicara Aja
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
Hotel Malah Sepi Selama Libur Lebaran, Dampak Perekonomian Lesu jadi Pemicunya!
-
Viral Bapak 11 Anak Bikin Heran Dedi Mulyadi, Ini Tips Atur Keuangan Keluarga Pas-pasan
-
Bali Larang Air Kemasan Plastik! Langkah Radikal Selamatkan Pulau Dewata dari Tsunami Sampah
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
Terkini
-
Industri Air Minum Lokal di Bali Protes Soal Larangan Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter
-
Malas Masak? Jalan Airlangga Jadi Surga Lebaran Ketupat: Menu Lengkap, Harga Murah
-
Ribuan Warga Padati Lebaran Topat di Makam Bintaro & Loang Baloq Mataram
-
BRI Dukung Ekspansi Global Bisnis Aksesori UMKM Ini Dengan Solusi Keuangan Utama
-
Arus Balik Lebaran 2025 Meningkat, Terminal Mengwi Bali Catat Lonjakan Penumpang Dibanding 2024