SuaraBali.id - Kunjungan pasien di RSUD Mataram pada hari pertama masuk kerja setelah libur dan cuti bersama Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah mengalami peningkatan sekitar 20-30 persen dari hari biasa.
"Peningkatan kunjungan pasien ini terjadi karena panjangnya waktu libur dan cuti bersama Idul Fitri 1445 Hijriah/2024," kata Direktur RSUD Kota Mataram dr Hj NK Eka Nurhayati melalui Kasubbag Humas RSUD Kota Mataram Yuda Prasetya, Selasa (16/4/2024).
Hal ini terlihat dari data pasien yang terdaftar di poliklinik sampai pukul 12.30 Wita yang mencapai 1.058 orang dan belum termasuk layanan di IGD dan poliklinik sore yang antreannya juga cukup banyak.
Padahal normalnya, kunjungan pasien mencapai sekitar 1.000 pasien, tapi jika ditambah dengan layanan di IGD bisa mencapai 1.200 pasien per hari.
Baca Juga: Pemudik dan Wisatawan Berlomba Padati Pantai Kuta Pasca Lebaran, Jalanan Pun Macet
"Jadi tingkat kunjungan pasien pada hari pertama masuk setelah libur Lebaran diprediksi mencapai sekitar 1.400 pasien bahkan lebih," katanya.
Tingginya angka kunjungan pasien ini karena panjangnya waktu libur dan cuti bersama Idul Fitri 2024 sehingga banyak pasien yang jadwal berobat atau kontrol ke poliklinik tertunda.
"Jadi hari ini pasien yang datang lebih banyak," katanya. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Jangan Asal Kirim! 25 Ucapan Hampers Lebaran yang Akan Mempererat Silaturahmi
-
Hadirkan Promo Diskon Idul Fitri, Nikmati Pengalaman Unik Belanja Tengah Malam
-
Cara Perhitungan THR 2025: Ketahui Hak Karyawan Sesuai UU Cipta Kerja
-
Dapatkan Kebutuhan Hari Raya Anda di Lazada Ramadan Sale, Catat Tanggalnya!
-
Pelebaran Jalan Rampung, Lajur Ketiga Tol Cipali Kini Bisa Dilalui Selama Mudik
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025