SuaraBali.id - Bazar takjil juga diselenggarakan di Dermaga Nusantara Zona 5 Kampung Air Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) selama bulan Ramadan.
Bazar tersebut ramai dikunjungi warga yang ingin berburu takjil. Namun bukan hanya domestik, ternyata bazar ini juga diramaikan oleh wisatawan asing alias bule.
"Pengunjung ramai sekali dari hari ke hari," kata Ketua Panitia Penyelenggara Bazar Takjil Ramadhan Ikatan Wanita Pengusaha (IWAPI) Manggarai Barat Ernaju di Labuan Bajo, Selasa (19/3/2024).
Bazar takjil Ramadan ini dimulai pada 12 Maret 2024 hingga 11 April 2024 itu diikuti sebanyak 100 pelaku UMKM di Labuan Bajo.
Baca Juga: Ramadhan Di depan Mata, Begini Niat Puasa Sebulan Dan Harian
Tidak hanya umat Islam dan umat Kristiani yang berburu takjil dalam kegiatan itu, wisatawan nusantara dan wisatawan asing juga mengunjungi dan membeli takjil.
"Pembeli kemarin banyak bule dari luar negeri, mereka tanya ada kegiatan apa dan mereka juga belanja," katanya.
Adapun makanan dan minuman yang dijual berkisar Rp5 ribu hingga Rp50 ribu. Rata-rata pelaku UMKM mendapatkan keuntungan Rp1 juta hingga Rp3 juta per hari dari menjajakan takjil.
"Kami berharap UMKM mendapatkan manfaat dari kegiatan sekaligus sebanyak ajang promosi produk," katanya. (ANTARA)
Baca Juga: Viral Tren Bule Beri Pelukan ke Driver Ojek Online di Bali
Berita Terkait
-
Jadwal Imsak Kota Padang, Jumat 14 Maret 2025
-
Ngabuburit Seru di Jakarta: 5 Destinasi Paling Hits untuk Menunggu Waktu Berbuka
-
Dentuman Meriam Ramadan di Qatar, Tradisi Unik Penanda Berbuka yang Bikin Anak-Anak Bahagia!
-
Laris Manis! Pedagang Kolang-kaling di Tanah Abang Ramai Pembeli
-
Ogah Ribet Masak Dini Hari, Pevita Pearce dan Suami Pilih Minum Protein Bubuk Tiap Sahur
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025