SuaraBali.id - Perbedaan tradisi dan Budaya rupanya tak membuat seorang Warga Negara Asing (WNA) ini menjadi cuek dengan keadaan sekitar. Pasalnya, ia justru sangat peka terhadap lingkungan, hingga rela menyempatkan waktunya hanya demi merapikan sebuah canang.
Iya, seorang bule pria tertangkap kamera warganet Tengah merapikan sebuah canang yang diletakkan dipinggir jalan. Dalam video yang diunggah akun Instagram @infobali.viral ini memperlihatkan seorang bule memakai baju berwarna maroon.
Saat berjalan kaki di jalan trotoar Ubud, bule ini mendadak menghentikan langkahnya. Bukan karena sudah sampai tujuan, namun bule ini memperhatikan canang yang ada di bawah sedang tidak beraturan bentuknya.
Ia kemudian jongkok sambil merapikan canang tersebut. Tak peduli dengan kakinya yang kotor, bule ini tampak serius mengambil satu per satu bunga yang jatuh.
Bunga tersebut ia kembalikan ke dalam tempat canang dan dirapikan Kembali agar tidak mengenai kakinya saat berjalan. Saat sudah selesai merapikan, bule ini langsung berdiri dan melanjutkan langkahnya Bersama teman perempuannya.
Aksinya tersebut sontak membuat warganet geleng-geleng kepala, lantaran tak mengira ada bule sebaik itu.
“Respect mass, bule prefer nungging ya drpd jongkok wkwkwk,” tulis akun @panji7777777.
“Ini yg santun, beradab ,” sahut @ekoiswanto17.
“reaspact brother #namaste,” ucap @ikngurahsukrayasa_.
Baca Juga: Bule di Bali Nekat Terobos Trotoar, Dinilai Ikuti Kebiasaan Warga Lokal
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien