SuaraBali.id - Tragedi lift maut yang menewaskan 5 karyawan resort di Desa Kedewatan, Ubud, Bali masih berproses di kejaksaan.
Hngga saat ini, polisi masih bolak-balik ke kejaksaan untuk melengkapi berkas perkara terhadap 2 orang tersangka.
Adapun dalam insiden ini, polisi telah menetapkan tersangka owner resort, Vincent Juwono (67) dan kontraktor lift, Mujiana (63).
Kasi Intel Kejari Gianyar Komang Adi Wijaya menyatakan polisi sempat membawa berkas P-18 ke kejaksaan. Karena ada yang kurang, maka jaksa mengembalikan dan segera P-19.
Baca Juga: Mahasiswa Asal Medan yang Tewas di Bali Dikenal Sangat Pendiam di Kampus
"Kami telah kembalikan kepada penyidik untuk dilengkapi terkait adanya kekurangan syarat formil maupun materiil," ujarnya sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan suarabali.id, Kamis (23/11/2023).
Dikatakan bahwa, jaksa tidak bisa serta merta langsung menerima berkas kepolisian.
"Dilakukan penelitian lebih lanjut, berkas perkara dinyatakan belum lengkap," ungkap dia.
Di tempat terpisah, Kasatreskrim Polres Gianyar, AKP M Gananta yang baru menjabat setelah kasus lift maut terjadi berjanji akan menyelesaikan berkas.
"Kami lengkapi, nanti kami bawa ke kejaksaan," tutup dia.
Baca Juga: Mahasiswa Asal Medan yang Tewas di Bali Sedang Cuti Kuliah yang Diketahui Ortu
Sebagaimana diketahui, pada awal September 2023, ada 5 karyawan naik lift gandola.
Berita Terkait
-
Bali United Rebutan Dapat Jordi Amat dengan Raksasa Liga 1 Indonesia?
-
7 Potret Anita Hara Menikah dengan Jeson Siregar di Nusa Dua Bali
-
Bandara Ngurah Rai Tutup Total saat Nyepi 2025: Catat Jadwalnya!
-
Nyepi Tanpa Ogoh-Ogoh? Ini Tradisi Unik yang Wajib Diketahui
-
Bali Bergemuruh! Inilah Pesona Pawai Ogoh-Ogoh Semalam Sebelum Nyepi
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Nasabah BRI Diimbau Waspada, Ini Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Jadwal Pertandingan Bali United di Liga 1 Bulan April 2025, Teco Minta Pemain Jangan Gendut
-
Tradisi Unik Lebaran di Lombok: Tradisi Tiu Sampai Lebaran Topat
-
Mahasiswa Pertanyakan Kerjasama Unud Dengan TNI, Rektor : Tidak Untuk Membawa Praktik Militer
-
Lebaran di Bali: Gilimanuk Sempat Tutup, Penumpang Melonjak, Ini Kata ASDP