SuaraBali.id - Momen unik terjadi saat kedatangan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno presmian Sirkuit All in One Jembrana, Bali.
Seorang pemuda yang ingin selfie bersama Sandiaga Uno dengan polosnya minta tolong difotokan.
Pasalnya yang dimintai tolong jadi fotografer adalah orang nomor satu di Kabupaten Jembrana yakni Bupati I Nengah Tamba.
Belakangan terungkap pemuda polos tersebut bernama Bayu Pradipa berasal dari Desa Badingkayu, Jembrana.
Pemuda yang percaya diri ini, sejatinya sudah mengenal Bupati Jembrana I Nengah Tamba yang diminta memoto.
Ini terbukti dari foto yang diunggah pada akun Bayu Pradipa yang pernah bersama Bupati Jembrana I Nengah Tamba dalam suatu kesempatan mengenakan pakaian adat.
Pemuda yang lahir pada 8 Desember 1997 minta tolong kepada orang terdekat saat itu yakni Bupati Jembrana untuk dimintai bantuan untuk memoto.
Namun demikian, beruntungnya sang Bupati tak merasa risih dengan tindakan pemuda tersebut.
Ia toh tetap mengambil foto pemuda dengan Mas Menteri tersebut dengan santai sambil tertawa setelahnya.
Baca Juga: Waspada Angin Kencang di Bali Sampai 15 Januari 2023
Hasil jepretannya pun terlihat pada profil akunnya yang diunggah pada 31 Desember 2022 setelah event presmian Sirkuit All in One Jembrana.
Berita Terkait
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Salip London hingga Paris, Bali Jadi Destinasi Wisata Terbaik Dunia 2026
-
Jejak Berdarah Pembunuh Sadis Rumania Berakhir di Bali, Diciduk Tim Gabungan di Kerobokan
-
Buron Hampir Tiga Tahun, Terpidana Kredit FIktif Mila Indriani Ditangkap di Bali
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara