SuaraBali.id - Merebaknya isu akta cerai Syahrini dan Reino Barack di media sosial membuat warganet heboh. Informasi ini viral di media sosial meski belum ada konfirmasi baik dari Syahrini maupun Reino Barack.
"Syahrini dan Reino Barack cerai?" bunyi keterangan yang disertakan, Rabu (23/11/2022).
Narasi tersebut menampilkan satu buah akta perceraian yang disebut-sebut milik Reino Barack dan Syahrini.
Meski dalam akta cerai tersebut tak dicantumkan nama Syahrini dan Reino Barack namun akta cerai itu dilengkapi tanda tangan dan stempel.
"Seiring waktu, dikabarkan Reino Barack sudah lama mengurus perceraian dengan Syahrini," bunyi narasi dalam video tersebut.
Akta cerai yang diduga milik Syahrini dan Reino Barack ini menyebar luas di sejumlah akun gosip dan menjadi perbincangan hangat netizen.
"Hoaks kali," tulis akun Instagram @lambe_danu_official99, dilansir pada Rabu (23/11/2022).
Warganet juga ada yang menduga alasan perceraian Reino Barack dan Syahrini disebabkan karena tak kunjung dikaruniai buah hati.
"Bisa jadi sih karena gak ada tanda-tanda dia hamil," tulis seorang netizen.
Baca Juga: Akta Cerai Bocor di Media Sosial, Warganet Bahas Penyebab Reino Barack Dan Syahrini Pisah
"Garis keturunan itu harus ada ya Bude, berusaha lebih keras lagi. Banyak duit ini," ujar netizen lain.
"Jangan cerai, nanti gak ada badut lagi," ucap netizen yang lainnya.
Sahabat Tolak Berkomentar
Sebelumnya, salah satu sahabat Syahrini, Rinaldy Yunardi yang disinggung apakah kabar tersebut benar atau tidak, menolak berkomentar.
Menurut Rinaldy Yunardi, hal itu masuk ranah pribadi Syahrini dan Reino Barack.
Syahrini hanya meminta media untuk menunggu pihak keluarga yang berikan keterangan.
Berita Terkait
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Profil dan Akun Media Sosial Bupati Pati Sudewo: Tertangkap KPK Kasus Suap
-
Pemain Keturunan Indonesia Bersinar di Liga Inggris Sudah Koleksi 2 Gol, Bakal Dilirik John Herdman?
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain