SuaraBali.id - Pernikahan Reino Barack dan Syahrini terus menerus menjadi pembicaraan publik. Pasangan yang sudah menikah cukup lama ini dituding bercerai karena tak kunjug diberi momongan.
Akta perceraian Reino Barack dan Syahrini kemudian viral dibagikan di akun gosip. Bahkan makin banyak publik membahas jika perceraian keduanya karena perihal belum ada anak (momongan)
"Syahrini dan Reino Barack cerai?" bunyi keterangan yang disertakan di akun gosip tersebut.
Meski dituding menjadi akta perceraian milik Syahrini dan Reino Barack namun dalam unggahan tersebut tidak terdapat nama keduanya.
Pada narasi yang disertakan, terdapat satu buah akta perceraian yang diduga milik Reino Barack dan Syahrini.
Namun netizen sudah sangat heboh membahas jika perihal perceraian dikarenakan perihal momongan.
"Hoaks kali," tulis akun Instagram @lambe_danu_official99, dilansir pada Rabu (23/11/2022).
Sejumlah netizen ramai menduga alasan perceraian Reino Barack dan Syahrini disebabkan karena tak kunjung dikaruniai buah hati.
"Bisa jadi sih karena gak ada tanda-tanda dia hamil," tulis seorang netizen.
Baca Juga: UMP Bali 2023 Direkomendasikan Naik Rp 196 Ribu Atau 7,81 Persen
"Jangan cerai, nanti gak ada badut lagi," ucap netizen yang lainnya.
"Garis keturunan itu harus ada ya Bude, berusaha lebih keras lagi. Banyak duit ini," ujar netizen lain.
"Seiring waktu, dikabarkan Reino Barack sudah lama mengurus perceraian dengan Syahrini," bunyi narasi dalam video tersebut melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Rabu (23/11/2022).
Berita Terkait
-
Tepis Isu Bangkrut dan Cerai, Syahrini Pamer Kemesraan Dengan Suami: Sarung Tangannya Mehong!
-
Akta Cerai Syahrini - Reino Barack Beredar di Medsos, Benarkah?
-
Teganya, Resto Syahrini Banyak yang Kasih Review Bintang Satu!
-
Dituding Mulai Tak Laku, Rumah Makan Milik Syahrini Direview Sadis Oleh Netizen: All You Can Eat Teraneh
-
Denise Chariesta Sebut AD Main Serong, Sosok Mbak Bulan Dituduh Bocor: Sahabatan Kok Bisa Ya Begitu?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat