SuaraBali.id - Model Nora Alexandra yang dikenal juga sebagai Istri drummer band Superman Is Dead (SID) Jerinx, mencurahkan perasaannya di media sosial pada Sabtu (19/11/2022). Ia mengaku jengkel dengan musisi asal Bali tersebut karena tak menepati janji.
Nora Alexandra pun sampai meng-unfollow suaminya sendiri di media sosial karena tak tahan dengan permasalahannya tersebut.
Beberapa hal yang dikeluhkan Nora Alexandra terkait Jerinx SID diantaranya adalah
1. Komentar Tentang KTT G20 Bali
Postingan Jerinx di media sosial Facebook yang mengomentari gelaran KTT G20 di Bali beberapa waktu lalu, padahal, Jerinx baru menjalani masa bebas bersyarat pada Agustus 2022 lalu dan masih menjalani wajib lapor ke polisi. Nama Nora pun sampai menjadi trending di Twitter pada Sabtu (19/11/2022) siang dengan lebih dari 48 ribu warganet membicarakannya.
2. Komentar Hal Sensitif
Dalam akun Twitter-nya, @VLAMINORA, wanita blasteran Swiss itu mengaku kesal karena sang suami belum berubah untuk berkomentar tentang hal sensitif. Hal ini membuat Nora Alexandra ketakutan saat Jerinx kembali berkomentar tentang isu-isu di pemerintahan yang bisa membuatnya kembali dibui.
3. Sudah Dua Kali Dibui
Nora Alexandra mengaku dirinya sudah berkorban menemani Jerinx saat dipenjara dan menerima segala risiko yang ada.
"Sudah saya terima segala resiko, contoh 2x dibui saya tetap ada buat dia walau saya yg harus disalahkan oleh sebagian Netizen, gak diwajarkan resiko menikah kalau orangnya gak berubah. Harusnya bisa ngemong bukan bikin hati debar2 dan was was pas posting hal sensitif," ujar Nora dalam cuitannya.
4. Stres Dan Minta Cerai
Kejengkelan kedua adalah mengenai kekhawatiran dan stress dirinya karena mendampingi Jerinx yang bolak-balik masuk penjara.
Menurut Nora Alexandra, bila sang suami terus menerus membuat kegaduhan, maka ia pun tidak segan untuk minta diceraikan.
Hal itu lantaran Nora ingin merasa tenang setelah menikah dengan Jerinx. Ia pun sudah merasa cukup dan tak sanggup untuk mendampingi Jerinx jika dipenjara lagi.
"Ada baiknya jangan bikin saya orang yang di samping anda stres, lepasi saya lah. Jujur saya sudah lelah dengan hal-hal yang mengerikan sudah cukup banget dua kali, cukup. Cuma pengin ketenangan saat ini, itu yang Anda tidak pernah paham," ujar Nora Alexandra.
Berita Terkait
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Anji Protes Akses Pintu Rumah Diganti Mantan Istri: Kan Gue yang Bayar Listrik
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat