SuaraBali.id - Perselingkuhan kerap kali membawa sakit hati yang dalam untuk korbannya. Apalagi bila hal ini terjadi di rumah tangga.
Istri yang menjadi korban perselingkuhan pasti memiliki luka yang dalam akibat perselingkuhan ini. Suami selingkuh pun akan menjadi trauma berkepanjangan.
Tak heran muncul kecurigaan atau paranoid akan tingkah laku suami yang diduga main serong.
Perselingkuhan bisa terjadi kapan saja dan menimpa siapapun saat ini. Hal ini lah yang biasanya membuat para wanita takut dan bertanya-tanya apakah pasangannya memiliki wanita lain dibelakangnya.
Violet Lim, CEO dari Lunch Actually Group, membagii tips untuk mengetahui apakah orang yang kamu kencani berselingkuh. Ini beberap diantaranya :
1. Missing in Action (tiba-tiba menghilang)
Dia biasanya responsif di siang hari, tetapi ada saatnya, terutama saat malam, dia tiba-tiba menghilang hingga larut malam atau bahkan keesokan harinya. Lalu, orang ini mendadak kembali dengan mengirimkan pesan yang bertubi-tubi (bomb chat) tanpa menjelaskan apa yang dia lakukan sebelumnya.
Seseorang dengan prinsip 'ingin memiliki beberapa pilihan pasangan', biasanya tak ingin berbohong kepadamu tentang dirinya yang berkencan dengan orang lain.
Jadi, dia pergi diam-diam yang mana sesungguhnya sibuk dengan orang lain. Dia tak akan mengirimimu pesan teks saat bersama orang lain. Dia mungkin akan mematikan notifikasi, membisukan atau bahkan mematikan telepon Moms.
Baca Juga: Denise Chariesta Rilis Lagu Da Tau, Isi Liriknya Singgung Pria Sembunyi di Ketiak Istri
2. Terlalu protektif terhadap ponsel
Perhatikan apa yang dia lakukan dengan ponselnya saat bersama kamu. Apakah dia menyalakan notifikasi atau enggak, apakah dia menggunakan mode senyap? Apakah dia selalu membawa ponselnya, bahkan saat pergi ke kamar mandi?
Ada perbedaan antara menjaga privasi dan menyembunyikan sesuatu. Red flag adalah ketika dia tak berani memperlihatkan foto atau video di ponselnya karena takut akan ada notifikasi yang masuk saat kamu melihat layar. Dia bahkan tak membiarkan kamu meminjam ponselnya ketika kamu memiliki keadaan darurat.
3. Kamu tak tahu dan kenal teman-temannya
Ketika seseorang serius mencintaimu, dia ingin dunia tahu tentang kamu. Dia akan memperkenalkan kamu kepada teman atau rekan kerjanya.
Dia ingin temannya menjadi temanmu juga. Tetapi, jika dia situas yang terjadi justru sebaliknya, dia mungkin menyembunyikan sesuatu dari kamu.
Berita Terkait
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Bantah Lakukan Penggelapan, Suami Boiyen Luruskan Isu Uang Investasi Masuk ke Rekening Pribadi
-
Lagi Terseret Kasus Hukum, Suami Boiyen Tegaskan Sudah Bikin Perjanjian Pranikah
-
Siapa Istri Kak Seto Sekarang? Ini Profil Deviana Mulyadi yang Jarang Disorot
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto