SuaraBali.id - Rizky Billar telah ditetapkan sebagai tersangka kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) kepada istrinya Lesti Kejora. Penetapan tersangka ini dilakukan Polres Metro Jakarta Selatan pada Rabu (12/10/2022).
Rizky Billar dalam pemeriksaan tersebut dicecar pertanyaan penyidik selama 8 jam.
Terbaru, Kakak Rizky Billar, Yudie Revan, meminta warganet untuk tidak menggiring opini terkait kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan Billar terhadap Lesti Kejora.
Yudie berujar bahwa setiap rumah tangga tentu memiliki masalah, termasuk dalam rumah tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora.
Baca Juga: Rizky Billar Akhirnya Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus KDRT Lesti Kejora
"Buat netizen semuanya, jangan terlalu menggiring-giring opini," tutur Yudie Revan, mengutip video pendek di kanal YouTube Cumicumi, Rabu (12/10/2022).
Menurutnya di dalam rumah tangga pasti ada masalah, ia mengibaratkan kerikil.
"Namanya berumah tangga pasti ada lah, kerikil-kerikil kecil pasti ada lah, gitu kan."
Sebagai kakak, ia mengaku ingin Rizky Billar dan Lesti Kejora bersatu kembali setelah kejadian besar ini.
Yudie mengklaim bahwa adiknya tersebut adalah sosok berkepribadian baik, yang selalu mendukung keluarganya.
Yudie menganggap orang-orang yang mengungkapkan masa kelam Rizky Billar hanya sedang memanfaatkan keadaan agar populer.
Berita Terkait
-
Setelah Lebaran 2025: Daya Beli Masyarakat Anjlok, Konsumsi Rumah Tangga Terancam
-
There's Still Tomorrow: Perjuangan Ibu Lawan KDRT Demi Masa Depan Anak
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Industri Air Minum Lokal di Bali Protes Soal Larangan Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter
-
Malas Masak? Jalan Airlangga Jadi Surga Lebaran Ketupat: Menu Lengkap, Harga Murah
-
Ribuan Warga Padati Lebaran Topat di Makam Bintaro & Loang Baloq Mataram
-
BRI Dukung Ekspansi Global Bisnis Aksesori UMKM Ini Dengan Solusi Keuangan Utama
-
Arus Balik Lebaran 2025 Meningkat, Terminal Mengwi Bali Catat Lonjakan Penumpang Dibanding 2024