SuaraBali.id - Imbas kasus penipuan rental mobil yang menimpanya, Jessica Iskandan dan Vincent Verhaag dikabarkan mengalami kebangkrutan. Mereka pun mengaku kini tak memiliki mobil untuk transportasi sehari-hari.
Menurut Vincent Verhaag, kondisi finansial keluarganya dengan Jessica Iskandar benar-benar terdampak.
"Kita mulai dari nol lagi," kata Vincent Verhaag.
Akibat lenyapnya 10 unit mobil milik Jessica Iskandar, Vincent Verhaag dan Jessica Iskandar mengaku tidak memiliki kendaraan mobil.
"Kita enggak ada mobil sama sekali," sambungnya dilansir dari TikTok SCTV pada Kamis (28/7/2022).
Kini untuk transportasi sehari-hari, Vincent Verhaag menggunakan mobil milik orang tua Jessica Iskandar.
"Sekarang aja kita pake mobil Mama dan Papa si Jess. Sampai Mama Papanya kemarin butuh pake mobilnya, kita yang ngalah," tuturnya.
Vincent Verhaag merasa heran bisa ditipu oleh rekan bisnisnya sendiri.
"Gak masuk akal itu. Masa gara-gara panik jualin mobil, kan agak aneh," katanya.
Berita Terkait
-
Anggota DPRD Banten Diciduk Polisi Kasus Penipuan! Cek Kosong Rp350 Juta Jadi Biang Kerok
-
Rekomendasi 7 Mobil Bekas Tipe Sedan April 2025: Harga Lebih Murah dari XMAX, Mesinnya Bandel!
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
-
Gejolak Tarif Bikin Mitsubishi Enggan Kirim Mobil ke Amerika Serikat
-
Pentingnya Cek Ban Pasca-mudik, Pastikan Aman untuk Aktivitas Harian
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
Terkini
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain
-
Lebih Senior 10 Tahun, Maxime Bouttier Kaget dengan Gaya Hidup Tak Biasa Luna Maya
-
Kemenperin Minta Bali Koordinasi Soal Pelarangan AMDK, Koster : Nggak Perlu, Ini Kewenangan
-
BRI Optimis Terhadap Keberlanjutan Kinerja, Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
BRI Dukung Pengusaha Kue Lokal Tien Cakes and Cookies, Usaha Kian Melesat