SuaraBali.id - Sosok gadis cantik yang terkenal karena sebuah wawancara dengan kekasihnya bernama Roy di SCBD atau Citayam Fashion Week baru-baru ini viral karena sikapnya.
Publik yang mulai dibuat penasaran dengan sosok aslinya datang berduyun-duyun ke lokasi tersebut. Kini tidak hanya kalangan remaja saja yang ikut berkerumun di sana, terlihat juga beberapa anak kecil. Bahkan orang dewasa saling bergerombol di tepian trotoar.
Pemilik nama asli Jasmie Laticia atau yang dikenal dengan Jeje Slebew kedapatan tengah menjadi sasaran massa.
Karena ingin meminta foto maupun kolab membuat konten. Kejadian ini pun diunggah oleh akun Tiktok @Reynaldi Ricko W dimana dengan jelas raut muka Jeje tidak terlalu senang dengan keramaian itu.
Jeje bak selebriti dadakan yang dilindungi oleh beberapa bodyguard untuk melindunginya. Mengetahui keberadaan Jeje warga yang berada di lokasi langsung ramai menyiapkan gawai hanya demi mengabadikan sosoknya.
Warganet pun heran dengan pemandangan sebagaimana di video, bahkan ada yang menganggap kerumunan itu hanya membuang waktu saja.
"Waktu terbuang sia-sia wkwkwkwk.. mending rebahan sambil nonton tom n jerry," kata @dw***
"Berasa artis bnget yakk," ungkap @natha de c***
"Ya ampun apa sih bagus nya sampe heran aku. semoga Indonesia lekas sembuh," ujar @AnnisaDwiFard***
Baca Juga: Pro Kontra Baim Wong Daftarkan Merek Citayam Fashion Week, Dikritik Politikus dan Dibela Rekan Artis
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien