SuaraBali.id - Di Tengah kabar perceraiannya dengan komedian Sule dan perseteruan dengan Putri Delina, Nathalie Holscher kini malah mendapat kado istimewa dari seorang ustaz.
Kado itu datang dari Ustaz Kasif Heer berupa umrah gratis untuk Nathalie Holscher. Kabar ini pun dibagikan Nathalie Holscher dengan gembira.
"Saya berangkatin umrah gratis," tutur ustaz Kasif Heer kepada Nathalie Holscher.
Ibu sambung Putri Delina tersebut langsung menunjukkan ekspresi bahagianya mendapat tawaran umrah.
"Ih seneng banget, alhamdulillah," balas Nathalie Holscher.
Ustaz Kasif Heer diketahui memiliki travel umrah haji sehingga bisa mensponsori kegiatan umrah ibunda Baby Azzam tersebut.
"Saya punya travel umrah haji," sambung ustaz Kasif Heer.
Kabar Nathalie Holscher ditawari umrah gratis oleh ustaz Kasif Heer ini menyebar luas di sejumlah akun gosip.
"Pak ustaz cariin juga calon buat Nathalie yang baik, saleh, dan kaya," tulis akun gosip @insta_julid, ditilik pada Jumat (15/7/2022).
Baca Juga: Beda Perilaku Angga Wijaya Setelah Gugat Cerai Dewi Perssik Disorot, Diyakini Dulu Tertekan
Dari sana warganet malah ramai menjodoh-jodohkan Nathalie Holscher dengan ustaz Kasif Heer.
"Pak ustaz dah punya istri belum ya?" tulis seorang netizen.
"Kalau belum jodohin sama pak ustaz yuk," ujar netizen lain.
"Rezeki mualaf," ucap netizen lainnya
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Tolak Damai, Wardatina Mawa Tetap Mantap akan Gugat Cerai Insanul Fahmi
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien