SuaraBali.id - Setelah lolos ke Piala Asia 2023 dengan membungkam Nepal dengan skor 7-0. Kemenangan Timnas Indonesia pun menjadi kabar gembira dan mendapat sorotan banyak pihak.
Tak hanya fans, Gus Miftah mengucapkan selamat atas keberhasilan Timnas Indonesia karena lolos menuju Piala Asia 2023.
Pria bernama asli Miftah Maulana Habiburrahman ini mengucapkan selamat kepada Timnas Indonesia.
"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Selamat Laskar Garudaku, Indonesia lolos ke Piala Asia," kata Gus Miftah dalam video yang diunggahnya, dilihat Kamis (16/6/2022).
Namun ia mengaku miris dengan apa yang dialami Timnas Indonesia yang serba salah. Akan tetapi ia tetap mengucapkan selamat kepada Timnas.
"Tapi serba salah ya jadi Timnas, kalah dicaci maki, menang jadi bahan kampanye. Tapi, apapun itu, selamat Garudaku. Terima kasih," imbuhnya.
Gus Miftah menuliskan rasa cintanya kepada Timnas Indonesia dalam unggahannya.
"Love you Timnas-ku. Cintaku padamu seperti angka di papan skor. Hanya bisa bertambah tidak bisa berkurang," tulisnya.
Video yang diunggah Gus Miftah kemudian mendapat beragam komentar dari warganet.
"Siapa kita?....Bule," tulis warganet.
"Mungkin sedikit harus dijewer ngab biar bisa jelas didengar suara kita," tulis warganet.
"Indonesia lolos berkat di tokoh utama," tulis warganet lainnya.
"Papan skor. Lah kok ada-ada aja Gus Miftah," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Kata-kata John Herdman Pikul Beban Ekspetasi 280 Juta Rakyat Indonesia
-
Saddil Ramdani Rasakan Aura Positif Thom Haye, Mentalitas Eropa Jadi Pembeda Persib Bandung
-
Pemain Keturunan Indonesia Bersinar di Liga Inggris Sudah Koleksi 2 Gol, Bakal Dilirik John Herdman?
-
Saddil Ramdani Intip Peluang Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman
-
John Herdman Hubungi Langsung Gelandang Serang Muda, Jadi Andalan Timnas Indonesia?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara