SuaraBali.id - Video detik-detik Gubernur NTB, Dr Zulkieflimansyah jatuh Nyungsep di pinggir sungai, Senin (9/5/2022) lalu viral di media sosial.
Orang nomor satu di NTB itu jatuh saat hendak mengunjungi desa terisolir di Pemoles, Lombok Tengah.
Berdasarkan video yang beredar di grup whatsapp dan media sosial, saat itu gubernur Zul akan menyeberangi sungai, melewati bebatuan besar.
Ia menggenakan seragam cokelat ASN, gubernur dan rombongan harus melewati sungai. Berdiri di atas batu besar, gubernur Zul berusaha mencapai tepi kali.
Saat itu tampak pula seorang dari rombongan gubernur, berdiri di seberang kali, menunggu Gubernur Zul yang bersiap melompat.
Gubernur Zul yang memakai sandal, pasang ancang-ancang bersiap melompat, dan berhasil mencapai tepi kali.
Akan tetapi perkiraan meleset, badan Gubernur Zul tidak tepat. Dia oleng, jatuh nyungsep di tepi kali.
Ia pun segera mendapatkan pertolongan orang-orang di sekitarnya. Memegang tangan gubernur Zul dan berusaha membantu berdiri. Kopiah di kepala gubernur Zul juga ikutan lepas.
Namun Zulkieflimansyah tampak sigap, ia pun berusaha bangkit dan berdiri lagi serta membenahi kacamatanya.
Para warga yang kemudian dikunjungi Gubernur Zul mengaku, ini adalah pertama kali desa mereka dikunjungi pejabat.
Tag
Berita Terkait
-
Menteri Haji Umumkan Tambahan 2 Kloter untuk Antrean Haji NTB Daftar Tunggu Jadi 26 Tahun
-
Marco Bezzecchi Rebut Pole Position MotoGP Mandalika 2025
-
Sirkuit Mandalika Siap Tempur! MotoGP Indonesia 2025 Resmi Digelar Besok
-
Kedatangan logistik MotoGP Mandalika 2025
-
Persiapan Sirkuit Mandalika Jelang Gelaran MotoGP 2025
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain