SuaraBali.id - Objek wisata di Tanah Lot di Beraban, Kediri, Tabanan Bali kembali ramai dikunjungi wisatawan di hari libur lebaran.
Adapun jumlah kunjungan sudah terlihat padat sejak sabtu (30/4/2022). Jumlahnya bahkan mencapai 3 ribu wisatawan.
“Pada Minggu (1/5) kunjungan mencapai lima ribu wisatawan, didominasi oleh wisatawan domestik,” kata asisten manajer Daerah Tujuan Wisata (DTW) Tanah Lot I Putu Toni Wirawan, Minggu (1/5/2022) sebagaimana diwartakan beritabali.com- jaringan suara.com.
Diprediksi kunjugan ke obyek wisata Tanah Lot akan mencapai puncak setelah Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah. Dimana saat itu cara ke rumah orangtua atau silaturahmi ke kampung halaman sudah selesai.
“Setiap tahun selalu seperti itu,” katanya.
Menurut Toni, wisatawan yang datang ke Tanah Lot saat libur Lebaran ini masih didominasi oleh kendaraan pribadi beroda empat. Hal ini terjadi sejak adanya jalan tol trans Jawa, saat libur Lebaran atau akhir tahun pengunjung lebih banyak menggunakan mobil.
“Sekilas saya lihat, wisatawan domestik adalah warga keturunan yang datang berlibur ke Bali dengan mobil. Biasanya mereka dari Surabaya atau wilayah Jawa Timur,” ujarnya.
Diharapkan kedepan kondisi pariwisata di Bali bisa tetap stabil sehingga momen libur Lebaran ini bisa menjadi pemacu pulihnya pariwisata Bali. Tanah Lot sangat terpukul dengan adanya Covid-19.
Objek wisata yang khas dengan Pura di tengah laut ini memang mengandalkan pariwisata massal.
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Usai Terpidana Mati Mary Jane, 5 Napi Anggota 'Bali Nine' Dipertimbangkan untuk Dipindahkan ke Australia
-
Konsep Pidana di Indonesia Berubah Jadi Alasan 5 Anggota Bali Nine Akan Dipulangkan
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
De Gadjah Akui Kemenangan Koster-Giri di Pilgub Bali, Ucapkan Selamat dan Terima Kasih
-
Ketua KPPS di Bima Dibacok Saat Pemungutan Suara, Ini Kata PJ Gubernur NTB
-
Koster Giri Menang Telak di Desa Sembiran, Mulia-PAS Unggul di Lapas Kerobokan
-
Pria Ngamuk Rusak TPS di Bali, Pemungutan Suara Sempat Dihentikan Dan Pelaku Kabur
-
TPS di Denpasar Ini Semuanya Dikelola Perempuan Gen Z, Nuansanya Pink