
Selain promosi, pembuatan sertifikat otentikasi merchandise tersebut juga dirasa memerlukan waktu. Selain itu, fasilitas pendukung acara, seperti WiFi juga terus mengalami peningkatan.
Mengingat, acara tersebut akan dilaksanakan langsung dari Sirkuit Mandalika secara daring melalui aplikasi Zoom, dan akan disiarkan langsung melalui platform YouTube.
Karena sarana dan strategi pendukung yang dirasa tidak sedikit, Kurniawan pun belum bisa memberikan kepastian waktu penyelenggaraan lelang tersebut.
“Tanggalnya kita belum pasti. Jadi kita lempar (sebarkan) dulu teaser lewat sosmed dan grup WA. Di situ kita kasih kontak, apabila feedback kita rasa sudah cukup, baru kita tentukan tanggalnya,” terang Kurniawan.
Adapun jumlah merchandise yang akan dilelang saat acara tersebut sebanyak 10 buah, dan akan tersemat tanda tangan dari beberapa pembalap MotoGP papan atas, seperti Marc Márquez, Miguel Oliveira, Pol Espargaró, dan Maverick Viñales.
“Tiga kaos (T-shirt) dan tiga kemeja ditandatangani Marc Márquez, Pol Espargaró, sama Miguel Oliveira. Kemudian Marc Márquez menyumbangkan topi official merchandise-nya dua buah. Viñales menyumbangkan topi satu buah, dan sarung balapnya satu buah,” beber Kurniawan pada Selasa, 5 April 2022 lalu, di Mataram.
Nantinya, hasil pelelangan tersebut akan disalurkan sebagai amal untuk membantu masyarakat yang membutuhkan.
Berita Terkait
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Pegawai Universitas Mataram Diduga Hamili Mahasiswi KKN Jadi Tersangka
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Yamaha Siap Tinggalkan Mesin Inline, Bakal Gunakan V4 untuk MotoGP Mendatang
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Luar Biasa, Batik Tulis Lamongan Tembus Pasar Global Lewat Dukungan BRI
-
BRImo Go International, Kini Hadir dengan Bahasa Inggris untuk Kemudahan Nasabah
-
BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri: Festival Sepak Bola Usia Dini Terbesar di Asia Hadir Lagi
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Alasan di Balik Tabanan Nol Kontribusi Untuk Bus Trans Metro Dewata yang Besok Mengaspal Lagi