SuaraBali.id - Ilija Spasojevic menjadi pemain Bali United yang menduduki urutan pertama dalam daftar pencetak gol Bali United FC sepanjang kiprahnya membela Serdadu Tridatu.
Sebagaimana dilansir dari Instagram resmi @baliunitedfc pemain 34 tahun itu mengumpulkan total 62 gol yang dibukukan SPASOGOAL.
Adapun posisi di bawah Ilija Spasojevic, terdapat Sylvano Comvalius dengan 37 gol, Melvin Platje dengan 32 gol, Irfan Bachdim dengan 14 gol, dan Fadil Sausu dengan 13 gol.
Rupanya kejuaraan yang ia raih bersama tim Serdadu Tridadu tidak hanya membuat Bali United menjadi juara Liga 1, tapi juga kian membuktikan prestasinya dalam memperoleh top skor Liga 1 2021/2022.
Adapun rincian total 62 gol yang dicapai Ilija diantaranya.
Pada Kualifikasi ACL 2018 memperoleh 2 gol.
- AFC Cup 2018 dengan 2 gol
- Piala Presiden 2018 dengan 1gol
- Liga 1 2018 dengan 9 gol
- Piala Indonesia 2018/2019 dengan 4 gol
- Piala Presiden 2019 dengan 1 gol
- Liga 1 2019 dengan 16 gol
- AFC Cup 2020 dengan 2 gol
- Piala Menpora 2021 dengan 2 gol
- Liga 1 2021/2022 dengan 23 gol.
Atas performa yang dimilikinya, dalam kesempatan Voting Best of The Best di Insta Story @baliunktesfc.
Ilija Spasojevic masuk dalam dua dari empat kategori, yaitu best forward dan best player of the season. Selamat Spaso!
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Cara Mematikan Tanda Status Online di Instagram, Jaga Privasi dengan Mudah
-
Geger Dugaan Kebocoran Data Instagram, Komdigi Panggil Meta: "Keamanan Data Adalah Harga Mati!"
-
Jadi Alat Melakukan Tindak Pidana: Akun IG Laras Faizati Dimusnahkan, iPhone 16 Dirampas Negara
-
7 Cara Mengamankan Akun Instagram dari Hacker, Solusi Aman dari 'Serangan Reset Password'
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto