SuaraBali.id - Ilija Spasojevic menjadi pemain Bali United yang menduduki urutan pertama dalam daftar pencetak gol Bali United FC sepanjang kiprahnya membela Serdadu Tridatu.
Sebagaimana dilansir dari Instagram resmi @baliunitedfc pemain 34 tahun itu mengumpulkan total 62 gol yang dibukukan SPASOGOAL.
Adapun posisi di bawah Ilija Spasojevic, terdapat Sylvano Comvalius dengan 37 gol, Melvin Platje dengan 32 gol, Irfan Bachdim dengan 14 gol, dan Fadil Sausu dengan 13 gol.
Rupanya kejuaraan yang ia raih bersama tim Serdadu Tridadu tidak hanya membuat Bali United menjadi juara Liga 1, tapi juga kian membuktikan prestasinya dalam memperoleh top skor Liga 1 2021/2022.
Adapun rincian total 62 gol yang dicapai Ilija diantaranya.
Pada Kualifikasi ACL 2018 memperoleh 2 gol.
- AFC Cup 2018 dengan 2 gol
- Piala Presiden 2018 dengan 1gol
- Liga 1 2018 dengan 9 gol
- Piala Indonesia 2018/2019 dengan 4 gol
- Piala Presiden 2019 dengan 1 gol
- Liga 1 2019 dengan 16 gol
- AFC Cup 2020 dengan 2 gol
- Piala Menpora 2021 dengan 2 gol
- Liga 1 2021/2022 dengan 23 gol.
Atas performa yang dimilikinya, dalam kesempatan Voting Best of The Best di Insta Story @baliunktesfc.
Ilija Spasojevic masuk dalam dua dari empat kategori, yaitu best forward dan best player of the season. Selamat Spaso!
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Transfer BRI Super League: Persis Solo Resmi Datangkan Yabes Roni
-
Yusuf Meilana Gabung Bali United, Amunisi Baru Pertahanan untuk Putaran Kedua Super League
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain