SuaraBali.id - Hari raya Imlek selalu dikaitkan dengan harapan akan keberuntungan. Imlek akan dirayakan besok 1 Februari 2022.
Di hari raya Imlek aka nada banyak cemilan yang dianggap akan membawa hoki atau keberuntungan.
Beberapa hidangan Imlek akan selalu identik dengan keberuntungan, panjang umur dan juga kemakmura. Hal ini tidak hanya berlaku untuk makanan utama saja tapi juga pada camilannya.
Dilansir dari China Highlights berikut ini adalah tujuh Camilan Tahun Baru Imlek yang dianggap bawa keberuntungan di hari libur imlek 2022:
1. Kurma merah
Kurma merah disajikan sebagai buah kering. Anda bisa memakannya langsung atau memotongnya untuk dijadikan teh. Kurma merah merupakan sebuah simbol untuk kekayaan dan kemakmuran.
2. Kacang tanah
Kacang tanah juga disebut "kacang umur panjang" yang melambangkan vitalitas, umur panjang, kekayaan, dan kehormatan. Sebagai camilan Tahun Baru Imlek, kacang selalu disajikan tanpa kulit.
3. Kelengkeng kering
Lengkeng kering melambangkan reuni atau kumpul keluarga saat libur imlek 2022.
4. Biji bunga matahari
Biji bunga matahari melambangkan dikaruniai banyak anak dan cucu.
5. Permen
Permen melambangkan kehidupan yang manis. Makan permen mewakili kejadian manis atau mendapatkan awal yang manis di tahun mendatang.
6. Bola biji wijen (onde-onde)
Berita Terkait
-
6 Shio Paling Beruntung pada 17 Januari 2026, Keuangan dan Nasib Cerah
-
Terpopuler: Pernikahan Kak Seto Mendadak Disorot, Daftar Shio Paling Hoki 16 Januari 2026
-
6 Promo Imlek Gerai Makanan Cepat Saji, Manfaatkan Kesempatan
-
Siapkan Duit untuk Promo Imlek Motor Listrik: Ini 5 Unit yang Wajib Dilirik
-
Dari Dimsum Hingga Bebek Panggang: Pengalaman Kuliner Mewah Sambut Tahun Kuda Api di Bali
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto