SuaraBali.id - Maskapai Singapore Airlines (SIA) kembali berencana membuka penerbangan komersian harian dari Singapura langsung ke Bali mulai tanggal 16 Februari 2022. Penerbangan ini rencananya akan menggunakan pesawat Boeing B787-10 berkapasitas 337 kursi pada rute ini.
Pada armada Boeing 787-10 akan menampilkan produk kabin regional SIA yang baru dan terdiri dari 36 kursi Business Class dan 301 kursi Economy Class.
Dalam rilisnya, Alvin Seah, General Manager Indonesia, Singapore Airlines mengungkapkan dibukanya kembali penerbangan harian ke Bali merupakan bagian dari komitmen jangka panjang SIA untuk menumbuhkan industri pariwisata Indonesia.
“Jaringan penumpang SIA saat ini mencakup 64 destinasi di 34 negara, dan kami akan melakukan yang terbaik untuk mempromosikan Indonesia. Layanan kami ke Denpasar dan Jakarta, akan terus memberikan fleksibilitas kepada pelanggan kami yang ingin melakukan perjalanan dari dan ke Indonesia,” ujarnya pada Jumat (28/1/2022).
Maskapai SIA pun akan terus memantau permintaan dan akan menyesuaikan jaringannya secara berkala untuk menyesuaikan kapasitas dengan permintaan. Adapun tiket untuk penerbangan antara Singapura dan Bali sudah tersedia dan dijual melalui berbagai saluran distribusi SIA
Berita Terkait
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien