SuaraBali.id - Misteri pemasang patung di kawasan Pura Tirta Manik Mas Gunung Agung kini mulai menemui titik terang. Hal ini setelah berita menjadi viral di media sosial dan banyak orang bertanya-tanya tentang hal ini.
Seorang yang mengaku satu dari rombongan pemasang patung tersebut akhirnya menghubungi PHDI di Kecamatan Selat. Pihak pemasang patung pun rencananya akan bertemu dalam waktu dekat ini dengan pihak pengempon serta pihak pihak terkait lainnya.
"Ya benar, Ketua PHDI Selat dengan salah satu orang yang ikut memasang patung sudah sempat berkomunikasi lewat telepon, rencananya pada 30 Januari 2022 mendatang akan ada rapat yang bertempat di Pura Pasar Agung," jelas Sekretaris PHDI Kecamatan Selat, I Wayan Suara Arsana yang juga sekaligus sebagai bagian humas Pura Pasar Agung Sebudi, Selat, Karangasem pada Rabu (26/01/2022) sebagaimana diwartakan beritabali.com – Jaringan Suara.com.
Seperti diberitakan sebelumnya, patung tersebut diduga dipasang pada 16 Januari 2022 lalu, dimana saat itu ada rombongan pendaki yang berjumlah sekitar 70 orang yang terlihat memakul benda menyerupai patung yang dibungkus dan diangkut mengunakan sebilah bambu (sanan) berkumpul di kawasa Parkir Pura Pasar Agung sekitar pukul 10.00 WITA.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien