SuaraBali.id - Prakiraan cuaca hari ini selasa (19/1/2022) diprediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan terjadi hujan lebat yang dapat disertai dengan kilat/petir pada Rabu turun di beberapa kota di Indonesia.
Adapun prakiraan cuaca yang disiarkan laman resmi BMKG mengindikasikan hujan dengan intensitas sedang berpeluang turun di Kota Denpasar, Serang, Jakarta Pusat, Bandung, Bandar Lampung, Mamuju, dan Kendari.
Sedangkan hujan lebat yang dapat disertai kilat dan petir berpotensi terjadi di Kota Pangkal Pinang, Mataram, Kupang, dan Makassar.
Beberapa kota lain seperti Kota Bengkulu, Yogyakarta, Gorontalo, Jambi, Semarang, Surabaya, Pontianak, Banjarmasin, Samarinda, Tanjung Pinang, dan Manado diprakirakan mengalami hujan dengan intensitas ringan.
Cuaca Kota Banda Aceh, Tarakan, Jayapura, Manokwari, dan Medan diprakirakan cerah berawan dan Kota Palangkaraya, Pekanbaru, dan Padang diprakirakan berawan.
Kota Ambon, Ternate, dan Palembang menurut prakiraan cuaca BMKG hari ini akan berawan tebal.
BMKG memprakirakan kota-kota besar di Indonesia pada Rabu suhunya berada pada kisaran 19 sampai 33 derajat Celsius dengan kelembapan 60 hingga 100 persen. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Kumpulan Doa Memasuki Musim Hujan Serta Amalan Sunah yang Dianjurkan
-
Nekat Terobos Banjir? Waspadai Kerusakan Fatal pada Komponen Motor Ini
-
Rela Hujan-hujanan saat Kampanye di Batu untuk Dukung Kris Dayanti, Atta Halilintar Disebut Menantu Idaman
-
Jelang Libur Nataru, BMKG Imbau Waspada Cuaca Ekstrem di Labuan Bajo
-
Tragedi Berlipat di Gaza, Banjir Rendam Pengungsi di Tengah Serangan Israel
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Potret Luna Bijl, Kekasih Maarten Paes yang Juga Model Selingkaran Gigi Hadid
-
200 Prajurit Kodam IX/Udayana Dikirim ke Flores Timur Bangun Huntara Lewotobi
-
Jawaban Koster Atas Ucapan Selamat De Gadjah : Terima Kasih Sahabat Baik Saya
-
De Gadjah Akui Kemenangan Koster-Giri di Pilgub Bali, Ucapkan Selamat dan Terima Kasih
-
Ketua KPPS di Bima Dibacok Saat Pemungutan Suara, Ini Kata PJ Gubernur NTB