SuaraBali.id - Kebun Binatang Semarang atau Semarang Zoo merupakan tempat rekreasi sekaligus edukasi mengenai flora dan fauna. Selain itu, Kebun Binatang Semarang juga menyediakan wahana permainan anak-anak serta orang dewasa.
Tempat ini termasuk salah satu destinasi wisata favorit bagi masyarakat Semarang dan sekitarnya, saat akhir pekan atau hari libur, tempat ini selalu dipadati pengunjung.
Di Kebun Binatang Semarang, wisatawan bisa langsung berinteraksi dengan satwa liar secara langsung.
Tertarik dan berencana berkunjung ke Kebun Binatang Semarang ini? Serta Ingin tahu lebih dalam mengenai Kebun Binatang ini? Yuk simak ulasan berikut ini, yang dilansir dari berbagai sumber.
Baca Juga: 5 Kebun Teh Bogor dengan Pesona yang Bisa Memanjakan Mata
Kebun Binatang Semarang beralamat lengkap di Jalan Raya Mangkang, Mangkang Kulon, Ngaliyan, Mlaten, Sumberejo, Kaliwungu, Semarang, Jawa Tengah. Letak Kebun Binatang Semarang ini berada di perbatasan antara Semarang dan Kendal.
Untuk bisa berinteraksi dengan satwa yang ada seperti harimau benggala, gajah sumatra, kanguru, orang utan, rusa, dan lain-lain.
Serta bisa menikmati wahana permainan seperti water boom, museum pesawat terbang, kolam batu terapi, offroad, serta beragam kuliner.
Wisatawan perlu membayar tiket masuk atau karcis dengan ketentuan, pada hari biasa tiket masuk dari Kebun Binatang Semarang sebesar Rp20.000, pada akhir pekan sebesar Rp25.000, sedangkan pada hari libur sebesar Rp30.000.
Wisatawan juga perlu memerhatikan jam buka atau operasional Kebun Binatang Semarang ini, yaitu mulai jam 08.00 WIB hingga 15.00 WIB pada hari biasa, sementara pada akhir pekan mulai 08.00 WIB hingga 16.00 WIB.
Baca Juga: Pesona Telaga Saat Puncak, Area Pegunungan Asri yang Berselimut Kabut
Namun pada Nataru nanti, kebun binatang dibuka mulai jam 08.00 WIB hingga 17.00 WIB.
Berita Terkait
-
Rute Baru AirAsia yang Dinanti Wisatawan: Adelaide ke Bali Kini Tanpa Transit
-
8 Destinasi Wisata di Cilacap, Banyak Spot Instagramable
-
8 Rekomendasi Tempat Wisata di Solo, Kunjungi Bersama Keluarga saat Pulang Kampung
-
6 Destinasi Wisata di Semarang, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk
-
Mudik ke Wonosobo? Ini 5 Destinasi Wajib untuk Wisata Bareng Keluarga
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain
-
Lebih Senior 10 Tahun, Maxime Bouttier Kaget dengan Gaya Hidup Tak Biasa Luna Maya
-
Kemenperin Minta Bali Koordinasi Soal Pelarangan AMDK, Koster : Nggak Perlu, Ini Kewenangan
-
BRI Optimis Terhadap Keberlanjutan Kinerja, Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
BRI Dukung Pengusaha Kue Lokal Tien Cakes and Cookies, Usaha Kian Melesat