SuaraBali.id - Wayan Sutarjana (68) warga Moding, Desa Candikusuma, Kecamatan Melaya, Jembrana, Bali kini harus merasakan kesulitan setelah dapur tuanya roboh setelah diterjang hujan disertai angin kencang beberapa hari lalu.
Ia menjelaskan bahwa pada Selasa (21/12/2021) menjelaskan, saat ini tanahnya dibangun di lahan sejak tahun 1980 lalu. Karena tidak memiliki biaya, ia tidak mampu membangun rumah dan dapur yang layak karena hanya menjadi buruh serabutan. Kini untuk memasak Sutarjana lakukan secara darurat.
"Kalau tidak hujan baru bisa memasak. Karena kami masak dengan tungku," jelasnya Sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan Suara.com.
Dapur tua terbuat dari bedek miliknya roboh diterjang hujan angin beberapa hari lalu. Ditemui di halaman rumahnya, Selasa (21/12/2021). Sutarjana masuk dalam daftar buku merah mendapatkan bantuan PKH (Program Keluarga Harapan).
Diketahui, Sutarjana sudah pernah mendapatkan bedah rumah tahun 2018 lalu namun ditempati anaknya.
Kadis Sosial Jembrana dr Made Dwipayana mengatakan pihaknya sudah menyampaikan informasi terkait dapur warga yang roboh tersebut kepada kabid dan kasi yang menangani.
"Laporan ini akan disampaikan ke Kabid agara segera ditangani," jelasnya.
Berita Terkait
-
Nekat Terobos Banjir? Waspadai Kerusakan Fatal pada Komponen Motor Ini
-
Rela Hujan-hujanan saat Kampanye di Batu untuk Dukung Kris Dayanti, Atta Halilintar Disebut Menantu Idaman
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Tragedi Berlipat di Gaza, Banjir Rendam Pengungsi di Tengah Serangan Israel
-
Usai Terpidana Mati Mary Jane, 5 Napi Anggota 'Bali Nine' Dipertimbangkan untuk Dipindahkan ke Australia
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Maksimalkan Jumlah Pemilih, Perekaman KTP Akan Dilakukan Sampai Hari Pencoblosan
-
Pendapatan Pajak dari MotoGP Mandalika Turun Meski Jumlah Penonton Naik
-
Belanja Lebih Murah di Promo Brand Sale 12.12 Blibli
-
PSK Asal Filipina Ditangkap Di Sanur, Tak Punya Paspor
-
Lapas Bangli Berikan Transparansi Soal Scott Rush Bali Nine Agar Tak Ada Kecemburuan