Scroll untuk membaca artikel
Nur Afitria Cika Handayani
Senin, 20 Desember 2021 | 17:00 WIB
Tempat nongkrong murah di Bandung. (Instagram/oroficafe)

Kopi Rumah Kayu ini tempatnya serba dari kayu. Sehingga suasana klasik akan menemanimu saat nongkrong di tempat ini. Meski jauh dari perkotaan tapi tempat nongkrong ini perlu dicoba.

Harga menu di sini mulai dari Rp10.000. Di tempat ini kamu bisa ngopi bersama teman atau orang terdekatmu dengan nyaman. Lokasinya ada di Jalan Sariwangi No.11, Sariwangi, Parongpong, Kabupaten Bandung.

3. For Daddys Coffe

Ingin ngopi murah dan mendapatkan satu gelas kopi? Coba datang ke For Daddys Coffe. Jika kamu ke sini membawa ayahmu, maka kamu akan mendapatkan secangkir kopi gratis.

Baca Juga: Miris! Anak Penghuni Panti Asuhan di Bandung Dicabuli Oknum Pengurus Panti

Cafe ini mudah ditemukan karena letaknya yang strategis. Untuk harganya cukup murah, mulai dari Rp17.000. Lokasinya ada di Jalan Ambon No.16, Citarum, Bandung Wetan, Kota Bandung.

4. Mie Merapi

Tempat nongkrong satu ini wajib dicoba untuk para pecinta mie, apalagi kalau suka pedas. Karena ada bermacam-macam level kepedasan mie nya.

Harganya cukup murah, mulai dari Rp11.000. Mie Merapi ini sudah memiliki lima cabang di Bandung. Tapi salah satu outlet yang bisa kamu kunjungi ada di Jalan Dipati Ukur, Lebakgede, Ceblong, Kota Bandung.

5. Batagor Braders

Baca Juga: Herry Wirawan, Predator Seks di Bandung Bisa Dihukum hingga Pidana Mati

Batagor tidak hanya dijual di gerobak saja. Jika kamu ingin menikmati batagor di cafe bisa mendatangi Batagor Braders.

Load More